Suara.com - Mariah Carey akan menggelar konser bertajuk HIMBARA Borobudur Symphony 2018 - MARIAH CAREY Live In Concert di Taman Lumbini, Candi Borobudur, Jawa Tengah pada hari ini (6/11/2018). Saat konferensi pers kemarin (5/11/2018), pihak penyelenggara mengungkap keinginan unik sang diva pelantun Hero tersebut.
Sebagai diva kelas internasional yang albumnya sukses terjual di seluruh dunia, Mariah Carey pastilah punya permintaan khusus sebelum menggelar konser. Untungnya permintaan itu tak terlalu merepotkan pihak promotor.
Terutama karena pihak penyelenggara sudah menyiapkan konser ini kurang lebih satu tahun lamanya. Jadi segala kendala bisa teratasi.
''Berbagai persiapan telah kami lakukan sejak jauh-jauh hari, bahkan untuk proses loading barang sendiri sudah kami persiapkan sejak pekan lalu. Dan Alhamdulillah sejauh ini tidak ada kendala berarti yang kami hadapi,'' jelas Anas Syahrul Alimi, CEO Rajawali Indonesia Communication sebagai Event Consultant.
Apa saja ya yang kira-kira diminta oleh Mariah Carey?
1. Minta Mendarat di Luar Jam Operasional Bandara
Diva pop Mariah Carey telah menginjakkan kakinya di Yogyakarta pada Minggu (4/11/2018) dini hari. Pelantun My All itu pertama kali tiba dengan menggunakan pesawat pribadi di Bandara Internasional Adi Sucipto pada pukul 1.24 WIB.
Datang di luar jam operasional bandara, ternyata itu merupakan permintaan khusus dari pihak Mariah Carey sendiri.
''Saya pikir kehadiran Mariah Carey di bandara pada dini hari kemarin itu cukup menarik. Pihak Mariah Carey ingin pesawat mendarat di luar jam operasional bandara,'' ucap Anas Syahrul Alimi.
Masih ada dua permintaan Mariah Carey, yuk kepoin di MataMata.com.
Berita Terkait
-
Mariah Carey Hadirkan Konser Spesial Natal Bersama TikTok dan Apple Music
-
Borobudur Marathon 2025 Diikuti Peserta dari 38 Negara, Perputaran Ekonomi Diprediksi Di Atas Rp73 M
-
Tubuh Mariah Carey Terlihat Kaku Konser di Jakarta, Melaney Ricardo Temukan Jawabannya
-
Gerakan Kaku Mariah Carey saat Konser di Sentul Jadi Sorotan, Benarkah karena Sakit Fibromyalgia?
-
Mariah Carey Hipnotis Sentul: Suara 5 Oktaf Tak Lekang Waktu Berhasil Hipnotis Penonton!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia