Suara.com - Lagu 'Pernah Muda' menjadi salah satu hits yang sukses melambungkan nama Bunga Citra Lestari di belantika musik Indonesia. Musik asik dan suara renyah milik Bunga Citra Lestari alias BCL menjadi hal yang dirindukan.
Terlebih lagi, BCL merilis video klip memiliki kualitas sama baiknya dengan lagu yang dibawakan.
Dirilis pada 2008, video klip 'Pernah Muda' berhasil mencuri perhatian penonton. Kala itu, video klip Pernah Muda-nya BCL laku diputar di berbagai acara musik yang ada di stasiun televisi.
Selain konsep video klip unik yang menjadi sorotan, bintang tamunya pun menarik perhatian penonton. Setelah 10 tahun berlalu sejak video klip tersebut dirilis, kira-kira gimana ya kabar bintang video klip BCl 'Pernah Muda'? Yuk, intip di sini.
1. Aktif Bermain Film
Bagi yang memang menggandrungi, pasti sudah tahu bintang video klip 'Pernah Muda' adalah Nicholas Saputra. 10 tahun berlalu, Nicholas Saputra masih eksis di dunia perfilman Indonesia.
2. Baru Saja Menyelesaikan Film Terbarunya
Seperti apa yang diketahui, Nicholas Saputra baru saja membintangi film 'Aruna dan Lidahnya'. Nicholas Saputra berperan sebagai Bono yang merupakan seorang chef.
3. Menang Piala Citra
Karena akting bagusnya di film 'Aruna dan Lidahnya', Nicholas Saputra akhirnya mendapatkan penghargaan Pemeran Pria Terbaik dari Piala Citra 2018.
4. Traveler Sejati
Selain menjadi seorang aktor, kini Nicholas Saputra juga menjadi seorang traveler. Buktinya, di akun Instagram pribadinya terpampang hasil karya foto yang ia peroleh selama traveling.
Nah, udah nggak penasaran kan, guys? Oh ya, buat yang kangen sama video klip 'Pernah Muda', yuk ditonton videonya berikut ini;
Penulis: Bima Sandria Argasona
Berita Terkait
-
Baru Audisi Pertama, Peserta Indonesian Idol 2025 ini Sudah Diprediksi Jadi Pemenang
-
Nicholas Saputra Menahan Tangis soal Banjir Sumatra: Kita Hanya Numpang
-
Sampai Menahan Tangis, Nicholas Saputra Ungkap Keresahan Terdalam Soal Bencana Sumatra
-
Lingkar Pertemanan Nicholas Saputra Terbongkar: Bestie Bopak Castello?
-
Di Luar Dugaan, Wendi Cagur Ungkap Nicholas Saputra Teman Dekat dengan Bopak
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika