Suara.com - Pelawak Parto Patrio memiliki tiga buah hati dari pernikahan pertamanya bersama Ida Murwani. Anak pertamanya, Ashrida Dwi Handayani, kini sudah menikah.
Putri keduanya, Amanda Caesa, kini mulai tumbuh dewasa. Pada 23 Desember lalu, Amanda Caesar baru saja bertambah usia yang ke-16 tahun.
Sebagai ayah, tentu saja Parto Patrio tak lupa dengan hari lahir Amanda Caesa. Lewat Instagramnya, ia mengucapkan selamat kepada putri keduanya.
Dari situ, banyak yang memuji paras cantik Amanda Caesa. Amanda Caesa kini telah menjelma menjadi gadis yang cantik.
Berikut Matamata.com berikan potret Amanda Caesa.
1. Sayang adik
Amanda Caesa sangat akrab dengan adiknya, Fiorelly Xavier Addiva.
2. Pemalu
Amanda Caesa bisa dibilang pemalu. Di akun Instagramnya, ia jarang menampilkan wajahnya.
3. Cantik
Amanda Caesa memiliki paras yang cantik, menurun dari ibunya, atau bapaknya?
4. Fashionable
Sudah beranjak dewasa, Amanda Caesa udah ngerti fashion, dong.
5. Naik moge
Memangnya Amanda Caesa bisa naik moge? Apa bonceng papa Parto Patrio?
Berita Terkait
-
Syarat Sederhana Jadi Menantu Parto Patrio, Amanda Caesa Buka-bukaan Soal Kriteria Pria Idaman
-
Disawer Ibu-ibu saat Ceramah, Ustaz Akri Patrio Dituding Langgar Batasan dengan Perempuan
-
Banjir Kepung Rumah Parto, Begini Kondisinya dari Pagi Sampai Malam!
-
Biasa Tampan Berkharisma, Penampilan Asli Ariel NOAH di Kamera HP Warga Jadi Omongan: Ternyata...
-
Terekam Kamera Amatir, Penampilan Asli Ariel NOAH Tuai Sorotan: Mirip Parto Patrio?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Hifdzi Khoir Bongkar Souvenir Pernikahan Boiyen, Unik Banget!
-
Duo Duda Bikin Heboh, Desta dan Andre Taulany Gandengan saat Jadi Groomsmen Boiyen
-
Pilu Helwa Bachmid: Dinikahi Habib Bahar bin Smith Tanpa Mahar dan Dinafkahi Seingatnya
-
Tak Tahu Soal Pacaran, Rafael Tan Kaget Diundang ke Pernikahan Boiyen: Ini Bercanda?
-
Helwa Bachmid Ungkap Momen Janggal di Hari Nikahnya dengan Habib Bahar bin Smith, HP Keluarga Disita
-
Model Helwa Bachmid Bongkar Pernikahan Rahasianya dengan Habib Bahar, Ungkap Penderitaan Setahun
-
Keseruan Fan Meeting Perdana Bonnadol di Jakarta, Momen Nyanyi 'Kesempurnaan Cinta' Bikin Pecah
-
Riyuka Bunga Pamer Mesra dengan Deddy Corbuzier, Sabrina Chairunnisa: Samawa
-
Naysilla Mirdad Lagi Serius Akting Nangis, Malah Digoda Bunda Corla: Ih Cantik Kali Kau Ya!
-
Tak Cuma Bikin Ngakak, Film Mertua Ngeri Kali Punya Pesan Mendalam tentang Keluarga