-
Amanda Caesa tidak mematok kriteria fisik untuk calon pasangan.
-
Hal terpenting baginya adalah kesamaan selera humor.
-
Ia ingin pasangan yang ngobrol dan bercanda dengan nyambung.
Suara.com - Putri komedian Parto Patrio, Amanda Caesa, blak-blakan mengenai kriteria pria idamannya.
Hal tersebut diungkapkannya saat menjadi bintang tamu dalam sebuah acara siniar bersama sang ayah di kanal YouTube Deddy Corbuzier, yang tayang Kamis, 30 Oktober 2025.
Gadis yang akrab disapa Caca ini mengaku tidak terlalu mematok kriteria fisik untuk calon pasangannya kelak.
Menurutnya, pria-pria yang pernah menarik perhatiannya selama ini memiliki penampilan yang sangat beragam.
"Aku kalau fisik, kayaknya beda-beda. Maksudnya, selama aku tertarik sama cowok tuh, aku lihat kayaknya beda-beda semua gitu," ungkap Amanda Caesa.
Bagi Amanda Caesa, ada hal yang jauh lebih penting daripada sekadar penampilan luar untuk membangun sebuah hubungan.
Faktor terpenting baginya adalah kesamaan selera humor dan percakapan yang mengalir lancar.
"Yang penting itu ngobrolnya nyambung, jokes-nya nyambung," tegasnya.
Penyanyi berusia 22 tahun itu merasa wajib memiliki pasangan yang sefrekuensi dalam hal humor, lantaran dirinya sendiri adalah sosok yang gemar bercanda.
Baca Juga: Dari Vokalis Stinky ke Panggung OVJ, Ini Perjalanan Tak Terduga Andre Taulany Jadi Komedian Ternama
"Karena aku suka bercanda terus. Kayaknya canggung kalau misalkan sama cowok yang kayak jokesnya tuh nggak nyambung gitu loh, kayak 'Aduh, dia nggak ngerti lagi' gitu loh," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Disawer Ibu-ibu saat Ceramah, Ustaz Akri Patrio Dituding Langgar Batasan dengan Perempuan
-
Peterpan Dikonfirmasi Bakal Comeback, Ariel Noah Malah Sibuk Touring Bareng Parto
-
Hujan Deras Melanda, Rumah 5 Artis Ini Ikut Terendam Banjir
-
Banjir Kepung Rumah Parto, Begini Kondisinya dari Pagi Sampai Malam!
-
Dimirip-miripkan Parto Buntut Terekam Kamera Amatir, Ariel NOAH Beri Reaksi Tak Terduga
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
-
Saham BBRI Dekati Level 4.000 Usai Rilis Laba Bersih Rp41,23 Triliun
Terkini
-
Sosok yang Singgung Perceraian Na Daehoon di Kajian Akhirnya Buka Suara
-
Setelah di Penjara, Dimas Kanjeng Kembali Berjaya? Fakta di Balik Padepokannya yang Kembali Ramai
-
Salah Gaul Berujung Fatal, Ini 5 Fakta Pencabutan KIP-K Mahasiswi UNS Thalita Sandra
-
Bobby Nasution Kirim Virtual Gift 'DBoss' untuk Peserta D'Academy 7, Harganya Fantastis!
-
Kasus Penggelapan Dana Konser TWICE, Komunikasi Investor dengan Bos Mecimapro Buntu Sejak Tahun Lalu
-
Promotor Konser Twice Ditahan, Peluang Damai Ada Asalkan Kembalikan Modal dan Untung
-
Momen Natasha Rizky Ambilkan Nasi untuk Andre Taulany, Kini Dijodoh-jodohkan
-
Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
-
Bos Promotor Mecimapro Ternyata Sudah Sebulan Ditahan, Imbas Kasus Penggelapan Dana Konser Twice
-
Kronologi Penggelapan Dana Konser Twice, Mecimapro Tak Kembalikan Modal dan Untung Sejak 2023