Suara.com - Rumah kediaman komedian Parto di kawasan elit Kemang Pratama, Kota Bekasi, Jawa Barat menjadi salah satu yang terkena banjir sejak Selasa (4/3/2025)z
Untungnya, banjir tersebut tidak sampai masuk ke dalam rumah Parto dan hanya menggenang di depan rumahnya saja.
Hal tersebut diungkap Parto melalui video yang di unggah di Instagram. Dia merekam kondisi ari berwarna cokelat dari pagi, siang, sore, dan malam hari.
Di pagi hari, tampak air banjirnya sudah mau memasuki rumahnya. Beruntung kondisi air mulai surut sejak siang harinya.
"Alhamdulilah sudah surut," ujar Parto di video yang diunggah.
Ayah artis Amanda Caesa itu juga memperlihatkan kondisi salah satu mobilnya yang sudah dibungkus plastik demi mengantisipasi banjir.
Di sore harinya, terlihat air sudah semakin surut. Bahkan sudah mulai menjauh dari rumahnya.
Hanya saja, air masih menggenang di sepanjang jalan di depan rumahnya.
Parto pun kembali mengunggah video di malam harinya. Dari keterangan yang ditulis, video tersebut diambil pada pukul 19.30 WIB.
Baca Juga: Dimirip-miripkan Parto Buntut Terekam Kamera Amatir, Ariel NOAH Beri Reaksi Tak Terduga
Kali ini, air banjir sudah tak terlihat lagi.
Unggahan video itu pun direspons oleh beberapa warganet. Salah satunya artis Audy Item yang mendoakan agar banjir tidak datang lagi.
"Semoga air nggak lagi mas," doa istri Iko Uwais itu.
Beberapa warganet menyarankan agar Parto mencari hunian baru.
"Mas mending cari hunian yang lebih nyaman lagi dah mas buat nikmati hari tua mas. Masa udah tua gini masih di suruh mikir soal banjir. Semoga bisa hidup dengan hunian yang nyaman untuk menyambut hari tua," saran warganet.
Ada juga beberapa orang yang memberi informasi mengenai kondisi rumahnya selepas banjir menyerang Bekasi.
Berita Terkait
-
Dimirip-miripkan Parto Buntut Terekam Kamera Amatir, Ariel NOAH Beri Reaksi Tak Terduga
-
Terekam Kamera Amatir, Penampilan Asli Ariel NOAH Tuai Sorotan: Mirip Parto Patrio?
-
Dari Vokalis Stinky ke Panggung OVJ, Ini Perjalanan Tak Terduga Andre Taulany Jadi Komedian Ternama
-
Parto Patrio Ternyata Kena Batu Ginjal Gara-Gara Asam Urat
-
Masa Pemulihan Usai Operasi Batu Ginjal, Parto Patrio Kini Sulit Tahan Pipis
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Abun Sungkar Panik Syuting Bareng Living Legend di Film Titip Bunda di Surga-Mu
-
Sadar Lututnya Tak Kuat Lagi di Usia 50 Tahun, Maia Estianty Ogah Punya Rumah Tingkat
-
Gisel Jadi Korban Love Bombing, Langsung Pergi Begitu Sadar
-
Reza Arap Janji Wujudkan Impian Lula Lahfah: Enggak Ada Waktu Sedih
-
'Capek Banget!' Deddy Mizwar Isyaratkan Mundur dari Para Pencari Tuhan setelah 25 Tahun
-
Lama Tak Terdengar, Hana Eks Gugudan Jalani Profesi Baru sebagai Pramugari
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta
-
Sentuhan Folk dan Sastra: Judika Hidupkan Puisi Melinda E Lewat Single 'Terpikat Pada Cinta'
-
Profil Shandy Logay, Kreator Konten Lakukan Child Grooming Berkedok Konten Kini Dipenjara
-
Lomon Jadikan Son Heung Min dan Zlatan Ibrahimovic sebagai Inspirasi di Drakor No Tail To Tell