Suara.com - Momen lamaran merupakan salah satu yang terpenting dari perjalanan cinta dua insan manussia. Meski terdengar sederhana, tapi jangan sampai menyesal karena tak membuat kenangan manis saat melamar kekasih.
Mengingat momen ini akan diingat seumur hidup, tentu banyak orang mencari cara unik dan spesial untuk melamar kekasihnya. Misalnya yang dilakukan Krisjiana Baharudin pada Siti Badriah.
Pada 12 Januari lalu, Krisjiana melamar pelantun Lagi Syantik ini saat liburan ke Seoul, Korea Selatan.
Kabar bahagia itu dibagikan melalui beberapa video dan foto di Instagram pribadi Siti Badriah.
"Bismillah. Thank you sayang. Semoga aku bisa menjaga amanah cincin dari alm mamah. Dan doa yang baik segera dikabulkan Allah SWT," tulis Siti Badriah.
Melamar kekasih saat liburan ke luar negeri ini ternyata tak hanya dilakukan oleh kekasih Siti Badriah. Selain sang pedangdut, empat seleb ini juga dilamar sang kekasih di luar negeri.
Hong Kong, negara yang bersejarah buat perjalanan cinta Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie. Pasalnya, Chelsea dilamar Glenn Alinskie di atas kapal pesiar tahun 2014 silam. Saat itu keduanya tengah berlibur ke Hong Kong untuk merayakan ulang tahun Chelsea ke-22 tahun. Sontak kejutan itu membuat Chelsea menangis karena terharu.
Chelsea dan Glenn pun akhirnya menikah pada 2015. Kini mereka sudah dikarunia putri cantik yang diberi nama Natusha Olivia Alinskie.
Baca Juga: Romantis Banget! Siti Badriah Dilamar Pacar Bak Adegan Drama Korea
2. Syahnaz Shadiqah
Adik Raffi Ahmad ini juga dilamar kekasihnya, Jeje Govinda di luar negeri. Tepatnya saat mereka berlibur ke Italia. Syahnaz dan Jeje akhirnya resmi menikah pada 21 April 2018.
3. Ashanty
Kini punya kehidupan bahagia bersama empat anaknya, ternyata Anang Hermansyah dan Ashanty punya kenangan indah saat lamaran.
Anang Hermansyah benar-benar mempersiapkan momen penting itu. Ia melamar Ashanty pada saat berlibur ke Beijing, Cina. Momen lamaran itu pun disaksikan oleh anak-anak Anang dari pernikahannya dengan Krisdayanti.
Baru 12 Mei 2012, Anang Hermansyah dan Ashanty meresmikan hubungannya dalam pernikahan suci.
Berita Terkait
-
Romantis Banget! Siti Badriah Dilamar Pacar Bak Adegan Drama Korea
-
Ashanty Dikomentari Negatif, Aurel Hermansyah Ungkap Fakta Rumah Tangga
-
Selain Vanessa Angel, 6 Artis Ini Pernah Terseret Kasus Prostitusi Online
-
Takut Gagal, Siti Badriah Ogah Targetkan Nikah di 2019
-
Siti Badriah Dituntut Ibunda Segera Menikah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!