Suara.com - Aktris Angel Lelga mendampingi pesinetron Fiki Alman menjalani pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Selatan, Rabu (16/1/2019). Angel menunjuk Fiki Alman sebagai saksi atas laporannya terhadap Vicky Prasetyo.
Sebelumnya, perempuan 41 tahun ini resmi melaporkan mantan suaminya itu dengan tuduhan pencemaran nama baik dan ancaman kekerasan.
"Alhamdulillah hari ini saya mengantar saksi, suster, bibi, pekerja rumah saya semuanya dimintai keterangan, termasuk Fiki Alman dan beberapa media," ujar Angel Lelga.
"Kalau saya sudah di BAP (Berita Acara Pemeriksaan) karena bertepatan waktu itu saya dikasih surat SP3, saya langsung lapor balik," sambungnya lagi.
Total ada lima saksi yang dihadirkan Angel Lelga. Tak cuma itu, dia juga optimistis dengan barang bukti yang sudah ada bisa semakin memberatkan Vicky Prasetyo.
"Yang pasti saya mengikuti proses kepolisian yah. Saya sudah menyerahkan barang bukti fitnahan dan jebakan mereka, apalagi sudah ada SP3 itu semakin kuat. Polisi tinggal minta surat SP3 saja," katanya.
Seperti diketahui pemain film Susuk Pocong ini memilih lapor polisi usai insiden penggrebekan yang dilakukan Vicky Prasetyo. Kala itu, lelaki 34 tahun itu melaporkan Angel Lelga dengan tuduhan berzina bareng Fiki Alman.
Sayangnya, kasus tersebut resmi dihentikan oleh polisi (SP3). Karena itu, Angel Lelga langsung memutuskan lapor balik.
Baca Juga: Ada Foto dan Video Vulgar Vanessa Angel di Ponsel Mucikari Siska
"Ada hal yang harus saya kejar cuma harus satu persatu. Saya harus tangkap dulu orang ini karena bagaimana pun mereka sindikat yah. Sindikat satu keluarga. Makanya saya pesan kepada keluarga Vicky Prasetyo, saya sudah pegang buktinya, siap-siap saja," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Vicky Prasetyo Ngaku Pernah Dibayar Rp1,8 Miliar Cuma untuk Pura-Pura Pacaran
-
Masih Ingat Bibi Lung? Ini 7 Potret Terbaru Carman Lee yang Makin Glowing di Usia 59 Tahun
-
Sara Wijayanto Cerita Disiksa Mantan, Lihat Sosok Gelap di Baliknya
-
10 Tahun Konsumsi Produk Herbal, Hardi Fadhillah Kini Jadi Brand Ambassador
-
Viral Cerita Soal Selebgram yang Citranya Sayang Keluarga Tapi Emosian, Nama Ibnu Wardani Terseret
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Kuasa Hukum Buka Suara Soal Alasan Raisa Gugat Cerai Hamish Daud
-
Harus Istirahat Total, Dwi Andhika Alami Tekanan Mental Akibat Penyakit Serius
-
Tangis Pecah di Solo! Air Mata di Ujung Sajadah 2 Resmi Tayang di Seluruh Bioskop
-
Dianggap Pemborosan Uang Negara, Sidang Online Ammar Zoni Diprotes Keras Pengacara
-
Beri Dukungan Moral, Pesan Vidi Aldiano untuk Raisa di Tengah Badai Perceraian Bikin Haru
-
Merasa Keterlaluan Dituntut 11 Tahun Penjara, Nikita Mirzani: Apa Keadilan Diukur dari Amarah JPU?
-
Dwi Andhika Jalani Operasi Serius Akibat Infeksi Langka di Paha Setelah Tifus dan DBD
-
Dahsyatnya Dukungan Fans, HP Pengacara Ammar Zoni Sampai Nge-hang Digeruduk Protes Netizen
-
Tuntut Keadilan, Nikita Mirzani Tulis Surat Terbuka untuk Hakim Jelang Sidang Vonis Besok