Suara.com - Ely Sugigi lagi-lagi jadi sorotan publik. Kali ini gara-gara videonya joget hobeh dirinya bersama sejumlah lelaki bule.
Video tersebut diunggah oleh salah satu akun gosip Instagram. DI video tersebut, Ely Sugigi tampak ditemani kekasih brondongnya Irfan Sbztian.
Ada adegan Ely Sugigi sedang joget heboh sambil berjingkrak di kelilingi sejumlah lelaki bule. Di situ Ely Sugigi tampak mengenakan pakaian renang warna hitam dan kaca mata sembari memegangi handphone.
Video ini diduga diambil di hotel Omnia Bali. Aksi Ely Sugigi tersebut sedikitnya sudah ditonton lebih dari 2 juta orang.
Ditanya soal video tersebut, Ely Sugigi akui saat itu dirinya dalam rangka kunjungan kerja ke Bali. Perkara bule yang mengeremuninya, Ely akui tak kenal mereka.
"Bule itu ngeliatin. Pas mereka joget, aku ikut joget. Aku nggak kenal mereka. Eh kemudian minta akun Instagram aku," kata Ely Sugigi dihubungi Suara.com.
"Ada artis Bali ajak aku jalan jalan ke Omnia, diajak temen aku. Aku dikasih bangku gratis. 5 juta nggak bayar, hahaha," lanjut Ely Sugigi.
Seperti diketahui, Ely Sugigi dikabarkan sudah melakukan fitting baju pernikahan dengan Irfan Sbztian. foto-foto fitting basju pengantin ini pun mengundang rekasi netizen.
Di akun @igtainment di Instagram, ada yang menyebut, Ely ganti pisang lagi, ada juga menyebut Irfan lagi kumpulkan uang untuk modal nikah dengan pacar tahun depan.
Baca Juga: Ely Sugigi Fitting Baju Nikah, Komentar Warganet Bikin Ngakak
Di foto terlihat Ely tengah mencoba busana pengantin brokat warna ungu, sementara si lelaki memakai jas dengan warna yang sama.
Entah darimana tulisan "fitting" di foto tersebut, karena saat saya buka akun gosip lainnya, tulisan yang sama pun ada di foto yang sama.
Berita Terkait
-
Geger! Anggota Komcad TNI Jual Senpi Ilegal SIG Sauer di Bali, Terbongkar Modusnya
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
Polda Bali Absen Tak Hadiri Praperadilan Kepala BPN Bali, Ada Apa?
-
Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
-
Perkuat Lini Depan, Bali United Resmi Datangkan Eks Penyerang Timnas Kosta Rika
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
Terkini
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita