Suara.com - Beberapa seleb Bollywood sedang dirundung pilu karena divonis kanker. Kesedihan tidak hanya dirasakan oleh mereka, tapi juga orang-orang terdekatnya. Hal inilah yang dialami oleh Ayushmann Khurrana.
Istri Ayushmann Khurrana, Tahira Kashyap didiagnosis kanker payudara stadium awal pada akhir 2018. Aktor film Andhadhun dan Badhai Ho ini sedih tapi karena sang istri adalah orang yang positif dan nggak mudah menyerah, mereka sama-sama berjuang untuk kesembuhan.
''Dia didiagnosis pada hari ulang tahunku [14 September]. Kami harus mempertahankan kehidupan yang bahagia untuk menghadapinya,'' kata Ayushmann Khurrana seperti yang dilansir dari Bollywoodshaadis.com.
Berikut ini 4 seleb Bollywood divonis kanker selain Tahira Kashyap.
Siapa saja?
Sonali Bendre juga didiagnosis kanker. Sang aktris divonis kanker stadium akhir pada awal Juli 2018 dan sedang menjalani perawatan di New York.
Sonali Bendre termasuk aktris yang sukses di India. Doi adalah satu dari sedikit aktris yang sudah berakting dengan 4 aktor Khan, yakni Shah Rukh Khan, Aamir Khan, Salman Khan dan Saif Ali Khan.
Sonali menikah dengan sutradara film bernama Goldie Behl pada 12 November 2002. Doi melahirkan seorang putra bernama Ranveer pada 11 Agustus 2005.
Baca Juga: Selebgram Reva Alexa Konsumsi Sabu Sejak Bulan Juli 2018
Ayah Hrithik Roshan, Rakesh Roshan didiagnosis kanker. Hrithik Roshan menyampaikan kabar tersebut lewat akun Instagramnya pada (8/1/2018).
''Meminta ayahku untuk berfoto pagi ini. Saya tahu dia tidak akan melewatkan gym di hari operasi. Dia mungkin pria terkuat yang saya kenal. Didiagnosis kanker tenggorokan stadium awal beberapa minggu yang lalu, tetapi ia bersemangat hari ini untuk mulai memeranginya. Sebagai sebuah keluarga, kami beruntung dan diberkati memiliki pemimpin seperti dia. Saya sayang kamu ayah,'' tulis Hrithik Roshan pada captionnya.
Rakesh Roshan adalah aktor, sutradara dan produser film Bollywood ternama yang sudah mengalami banyak pasang surut. Tahun 2000, dia menyutradarai film Kaho Naa .. Pyaar Hai yang dibintangi anaknya sendiri, Hrithik Roshan.
Kini ayah Hrithik Roshan sudah selesai menjalani operasi untuk kankernya. Rakesh sudah kembali pulang dan menjalani masa pemulihan.
Tag
Berita Terkait
-
Sinopsis Thamma, Film Terbaru Ayushmann Khurrana dan Rashmika Mandanna
-
8 Potret Kompak Seleb Bollywood dan Saudara Kandung, Bak Bestie!
-
Profil Nunung Srimulat, Komedian yang Saat Ini Berjuang Dari Sakit Kanker
-
Profil Parineeti Chopra, Sepupu Priyanka Chopra yang Dikabarkan Segera Bertunangan
-
Hasil Biopsi Keluar, Nunung Srimulat Sedikit Lega Kanker Payudaranya Baru Stadium 1
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
Terkini
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan
-
Kisah Paradoks Bucek Depp: Putus Sekolah di SMA, Ternyata Jadi Guru Selama 24 Tahun
-
Kisah Iwan Fals: Dulu Bolos Sekolah Demi Gitar Hingga Jadi Guru Karate Sejak 1987
-
Proses Profesional di Balik Adegan Panas Rio Dewanto dan Faradina Mufti
-
Siap-Siap War Tiket! ONE OK ROCK Dikonfirmasi Gelar Konser di Jakarta Tahun Depan
-
'Ancaman' Ayah Amanda Manopo saat Kenny Austin Ingin Nikahi Putrinya
-
Moana Live Action Siap Tayang Juli 2026, Yuk Kenalan dengan Catherine Laga'aia Sang Pemeran Utama
-
Na Daehoon Hadiri Sidang Cerai Didampingi Kakak Jerome Polin dengan Wajah Tegang, Jule Absen?
-
Marissa Anita Bicara Soal Penguat Diri Buat Tak Berekspektasi Usai Perceraiannya Terungkap