Suara.com - Hubungan asmara antara Jessica Iskandar dan Richard Kyle bisa dikatakan romantis banget. Dua sejoli ini nampaknya kian lengket.
Hal ini terihat saat Jessica Iskandar beberapa kali bertemu dengan ibu Richard Kyle. Beberapa waktu yang lalu, Jessica Iskandar juga terlihat sedang makan siang bersama ibunda Richard Kyle.
''Ketemu camer ,'' tulis Jessica Iskandar dalam unggahannya.
Melansir dari YouTube channel Starpro Indonesia pada Sabtu (30/3/2019), wanita yang kerap disapa Jedar ini membeberkan sosok ibunda Richard Kyle.
"Kemarin ketemunya cuma pas habis makan siang ada break eh pas abis syuting ada break makan siang terus ya sudah ngobrol-ngobrol aja gitu," kisah Jessica Iskandar.
Berdasarkan wawancara tersebut, Jessica Iskandar mengaku sudah tiga atau empat kali bertemu dengan ibunda Richard Kyle. Menurut Jedar, ibunda kekasihnya itu merupakan sosok yang keibuan. Bahkan ibu Richard Kyle ini sayang dengan putra Jessica Iskandar, El Barack.
"Udah ketiga atau keempat gitu. Baik banget terus sangat keibuan terus juga sayang juga sama El gitu terus ya sudah baik banget sekarang aja nanyain terus apa gimana apa mau dibawa ke luar gitu," kata Jessica Iskandar.
Duh makin lengket aja nih, apakah Jessica Iskandar dan Richard Kyle akan segera menikah? Kita doakan saja yang terbaik.
Baca Juga: Alasan Kocak Jessica Iskandar Modifikasi Alphard Kesayangan, Apa itu?
Berita Terkait
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
Manohara Ungkap Putus Kontak dengan Ibu: Tak Ingin Dieksploitasi?
-
Ulasan Buku Zona Produktif Ibu Rumah Tangga: Berdaya Meski di Rumah Saja
-
5 Serum Lokal di Bawah Rp50 Ribu untuk Ibu Rumah Tangga, Bikin Wajah Cerah dan Glowing
-
5 Rekomendasi Sepatu Slip On yang Super Ringan untuk Ibu Hamil, Nyaman Dipakai Seharian
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan