Suara.com - Aktor Jefri Nichol mengaku memacari aktris Caitlin North Lewis. Namun Jefri mengaku hubungan tersebut cuma untuk film Hit and Run.
"Aku pacaran hanya di film Hit and Run," kata Jefri Nichol menegaskan, ditemui di kawasan Bekasi, Jawa Barat, Minggu (28/4/2019).
Namun, bintang film Dear Nathan itu memumji Caitlin Norht Lewis adalah perempuan yang cantik dan pekerja keras.
"Terbukti sih selama pas syuting Hit and Run kemarin, kerja kerasnya berhasil, dia sudah kek bucin sendiri. Karakter Jefri juga bucin sih. Kaya ABG gitu. Jadi bikin jijik banget," sambungnya.
Namun ketika disinggung apakah Caitlin North Lewis adalah cewek yang masuk dalam kriterianya sebagai pacar, Jefri Nichol masih malu-malu.
"Aku nggak ada tipe sih. Tapi buat aku selama perempuan itu bikin nyaman," tuturnya sambil memberikan jari jempol.
Jefri Nichol pun hanya bisa tersenyum saat ditanya apakah Caitilin termasuk perempuan yang membuat dirinya nyaman. "Ada deh." ucapnya.
Baca Juga: Ketika Jefri Nichol Jadi Budak Cinta
Berita Terkait
-
Jejak Digital Jule Ngarep Jefri Nichol, Ditulis Beberapa Bulan Jelang Nikah dengan Na Daehoon
-
Foto Diduga Jule dan Jefri Nichol Liburan di Bali Beredar, Rumor Kedekatan Kian Panas
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Tak Lagi Andalkan Otak Aja, Clara Bernadeth Bocorkan Sisi Gahar Ara di Pertaruhan Series Season 3
-
Gabungkan 5 Seni Bela Diri, Jefri Nichol Kewalahan Lawan Elang El Gibran di Pertaruhan The Series 3
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan
-
Park Bo Gum Comeback Main Film Sejarah, Bintangi The Sword: A Legend of the Red Wolf Bareng Joo Won
-
Boss Level: Frank Grillo Mati Ratusan Kali demi Selamatkan Dunia, Malam Ini di Trans TV