Suara.com - Penyanyi dangdut Dewi Perssik memang sedang dilanda kesedihan. Pasalnya ayah Dewi Perssik dikabarkan jatuh sakit hingga harus dirawat di rumah sakit.
Melihat kondisi sang kakek yang memprihatinkan, Rosa Meldianti alias Meldi, keponakan Dewi Perssik yang masih hangat diperbincangkan karena berseteru dengan tantenya sendiri datang menjenguk.
Hal ini nampak dalam Instagram Stories Rosa Meldianti atau lebih kerap disapa Meldi yang diunggah akun gosip @lambe_turah pada Kamis (30/5).
Sayangnya banyak warganet mengaku geram dengan tingkah Meldi yang terkesan pamer saat menjenguk kakeknya. Banyak warganet juga menganggap jika apa yang dilakukan Meldi hanyalah sekedar pencitraan di depan publik.
"Kalau jenguk kenapa harus dipost," komentar akun @jenniearindu.
"Pencitraan," tambah akun @riuz_adi.
"Harus divideoin taa kalau njenguk," terang akun @lillalillaa.
Tak cuma itu, sikap Meldi saat mengajak kakeknya untuk berjoget di saat sedang sakit juga dikritik habis-habisan oleh warganet.
"Mbok ya jangan diajak joged, sholawat atau ngaji gitu kayak Mbak Dewi Perssik biar adem," kata netizen @deby_gopret.
Baca Juga: Nikita Mirzani vs Meldi : Gue Nggak Mau Ladeni Sampah
"Orang sakit disuruh joget-joget," komentar akun @dena_sist.
"Didoain bukan diajak goyang," jelas netizen @nabellaislamiyati.
"Doain woy biar cepet sembuh ini malah diajak joget, anak jaman siapa nih," kata akun @meganugerahputri.
Berita Terkait
-
Dituding Usir Irish Bella dari Program Acara Televisi, Dewi Perssik: Hoax!
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Bikin Banjir Air Mata, Momen Haru Anak Istimewa Peluk Erat Dewi Perssik di Pagi Pagi Ambyar
-
Mulai Serius Minta Jodoh, Dewi Perssik Rajin Salat Tahajud Agar Diberikan Suami Saleh
-
Selamat dari Penjarahan, Kucing Eko Patrio Kini Dirawat Dewi Perssik
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar
-
Sinopsis Leak 2: Jimat Dadong, Teror Ilmu Hitam Bali yang Tayang Hari Ini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta