Suara.com - Raffi Ahmad dan Nagita Slavina kini tengah berlibur ke Australia. Tak hanya berdua, Raffi Ahmad juga turut mengajak keluarga dan asistennya.
Sayangnya dalam liburan kali ini, Syahnaz Sadiqah tak bisa ikut.
Saking sedihnya nggak bisa ikut liburan ke Australia, Syahnaz Sadiqah sampai nangis lho.
Adik Raffi Ahmad tersebut nangis saat menghubungi sang kakak melalui sambungan telepon. Saat itu Raffi Ahmad dan rombongan sudah berada di atas pesawat.
"Guys Nanas nangis," ujar Raffi Ahmad.
"Kenapa sih Nas?," tanya Raffi kepada adiknya.
Syahnaz menjawab pertanyaan Raffi Ahmad sambil sesenggukan.
"Kenapa pake nangis segala. Kalau nggak ikut ke Australi ya udah terima kenyataan," goda Raffi Ahmad seperti yang dikutip Matamata.com dari YouTube channel Rans Entertainment (11/6/2019).
Sebagai seorang kakak yang baik, Raffi Ahmad akhirnya menghibur dan menenangkan Syahnaz.
Baca Juga: Raffi Ahmad Larang Syahnaz ke Australia karena Hamil, Benarkah Berbahaya?
"Iya makanya, kan demi si bayi ya udah nggak usah ikut ya," hibur Raffi Ahmad.
"Ya udah lah Nas namanya juga lagi hamil. Ntar ikut ke Cimahi ya," imbuhnya.
Sang ibunda yang berdiri di depan Raffi Ahmad ikut tertawa mendengar sang putri merajuk karena tidak bisa ikut liburan ke Singapura.
Rupanya Syahnaz Sadiqah nggak bisa ikut berlibur dikarenakan sedang hamil. Duh lucu banget ya Syahnaz.
Berita Terkait
-
Ini Tips Rencanakan Mudik Sekaligus Ide Liburan Bersama Keluarga
-
Begini Strategi Resorts World Genting Memanjakan Wisatawan Indonesia Mulai dari Bandara Hingga Resor
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Respons Raffi Ahmad Namanya Disebut Pandji Pragiwaksono di Mens Rea
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Bantah Mitos GERD di Kasus Lula Lahfah, Dokter Spesialis Jantung Skakmat Netizen
-
Keanu AGL Kecewa Ramai Isu Lula Lahfah Meninggal Akibat Overdosis
-
Pakai Dresscode Hitam, Keanu AGL Tak Menyangka Jadi Salam Perpisahan untuk Lula Lahfah
-
Profil Lucky Element, Meninggal Dunia di Usia 49 Tahun
-
Gabung Ariel NOAH, Raline Shah hingga Arya Saloka Dikabarkan Bintangi Film Dilan ITB 1997
-
Teddy Pardiyana Minta Legalitas Warisan Demi Sekolah Bintang, Sule Heran: Pakai Dokumen Ahli Waris?
-
Apa Itu Kolonoskopi? Prosedur Kesehatan yang Dijalani Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya