Suara.com - Sejak menikah dengan Ardi Bakrie, kehidupan Nia Ramadhani tak lepas dari kemewahan. Nia Ramadhani juga menghuni rumah mewah yang super luas.
Hal ini diketahui dari saluran YouTube channel Trans TV Official Program Ngopi Dara.
Dalam tayangan tersebut, Nia Ramadhani juga menguak mengenai sistem penggajian para pegawainya.
Menjadi istri konglomerat di Indonesia membuat Nia Ramadhani memiliki banyak ART.
Jika saat lebaran ART akan mudik atau pulang kampung ke rumah halamannya, hal ini tidak berlaku untuk pegawai Nia Ramadhani.
Sebagai gantinya, Nia Ramadhani akan memberikan infal kepada ART nya ini.
"Pas lebaran kemarin kan pasti banyak asisten rumah tangga yang pulang kampung, kalau kamu semuanya pada pulang?," tanya Ryan Ibram.
"Enggak, tuh pada stand by semua disini," jawab Nia Ramadhani seperti yang dikutip Matamata.com dari YouTube channel Trans TV Official Program Ngopi Dara pada Kamis (27/6/2019).
Nia Ramadhani kemudian tidak keberatan untuk menjelaskan sistem penggajian para ART nya.
Baca Juga: Nia Ramadhani Merasa Aneh Pose Seksi di Depan Rumah Orang
"Jadi bayar infal tapi ada hitungannya. Bayar infal mah tujuh sebelum hari raya sama tujuh hari setelah hari raya itu ada bayarannya," tutur Nia Ramadhani.
Setiap lebaran, ART Nia Ramadhani ini memperoleh upah yang fantastis. Ia akan menerima gaji bulanan, THR, sekaligus uang infal.
"Berarti setiap pembantu mereka dapet gaji bulanan setiap lebaran ya, dapet gaji bulanan, dapet THR, dapet infalan tujuh belas hari," ujar Ryan Ibram.
"Pokoknya empat belas hari yah," jelas Nia Ramadhani.
Lebih lanjut, Nia Ramadhani menjelaskan bahwa hal tersebut sudah menjadi kesepakatan sejak pertama kali interview.
"Karena pada saat pertama kali masuk kerja itu interviewnya gitu. Tapi bisa nggak pada saat hari raya itu dibayar infal. Karena biasanya aku selalu pergi ke luar negeri," cerita Nia.
Berita Terkait
-
Nia Ramadhani Tak Terima Diprotes Anak karena Pakai Tanktop
-
Spill Skincare Nia Ramadhani, Ternyata Pakai Brand Lokal Tak Sampai Rp 200 Ribu
-
Daily Routine Nia Ramadhani di Singapura: Lebih Mandiri dan Belajar Masak
-
Nia Ramadhani Jadi Anak Rumahan di Singapura: Belajar Masak demi Anak
-
Permintaan Tinggi, Pasokan Terbatas: Saatnya ART Diakui Sebagai Pekerja Profesional
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar
-
CJ7: Surat Cinta Stephen Chow untuk Perjuangan Seorang Ayah, Malam Ini di Trans TV
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
-
Masih Sayang, Erika Carlina Minta Netizen Jangan Sentil DJ Bravy Terus