Suara.com - Rita Sugiarto turut mengenang momen kebersamaannya dengan mendiang Jacky Zimah, yang juga mantan suaminya. Bahkan kala itu, ia sempat membuatkan lagu yang bertajuk "Jacky".
"Jadi gini. Saya kan sama Soneta grup sama bang Haji Roma kan, kemudian saya pengin mandiri. Kebetulan ketemu Mas Jacky juga kebetulan almarhum Mara Karma, ada Alex Ababil, 'yuk yuk kita coba bikin album'," cerita Rita Sugiarto, usai acara pemakaman Jacky Zimah di TPBU Al Mohdar, Cimanggis pada Rabu (3/7/2019).
"Kebetulan saya dapat rahmat dari Tuhan yang saya tulis sendiri, 'Jacky' ya kan. Terus teman-teman bilang, 'ayuk kita ngumpul di musik, saya ikut latian, jadilah lagu 'Jacky'," kenang Rita Sugiarto.
Rita Sugiarto memang tak menyangka apabila lagu itu bisa meledak pada tahun 80-an. Sampai-sampai pelantun "Menunggu" itu merupakan pencapaian di luar dugaannya.
"Judulnya 'Jacky' dan alhamdulillah pada saat itu lagunya booming sekali (tahun) 1982. Itu lagunya sangat luar biasa," tutur Rita Sugiarto.
Sebelumnya, Rita Sugiarto sempat menyinggung soal hubungannya yang masih baik pasca bercerai. Di mana menurut Rita, tak ada alasan untuk bermusuhan dengan sang mantan suami.
"Buat saya perpisahan kita nggak harus jadi musuh, jadi itu yang saya pegang. Jadi hubungan saya baik sekali sama Mas Jacky, sama istrinya, sama anak anaknya. Jadi saudara malahan," kata Rita Sugiarto.
Baca Juga: Bercerai, Rita Sugiarto Anggap Jacky Zimah Saudara
Berita Terkait
-
Hundred Broken Hearts Milik Enhypen Dibilang Mirip Lagu Rita Sugiarto, Coba Dengarkan Ini Biar Percaya
-
Tampil di KDI 2023 Malam Ini, Rita Sugiarto Kasih Tantangan Bunga Pengantin
-
Profil Rita Sugiarto, Penyanyi Dangdut Senior yang Kena Berita Hoax Meninggal Dunia
-
Cek Fakta: Pedangdut Rita Sugiarto Meninggal Dunia
-
CEK FAKTA: Rita Sugiarto Meninggal Dunia Usai Alami Serangan Jantung, Benarkah?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings