Suara.com - Penyanyi Ari Lasso tidak punya permintaan khusus bila diundang untuk mengisi acara. Saat ingin manggung permintaannya tidak pernah menyulitkan penyelenggara acara.
Mantan vokalis band Dewa 19 itu hanya minta disiapkan air mineral dan buah.
"Saya termasuk yang sangat standar, masuk akal, biasa air mineral, buah segar, buah potong, buah segarnya pun cuma tiga jenis standar saja, pepaya, apel, semangka atau nanas," kata Ari Lasso di Epicentrum Pasar Festival, Jakarta Selatan, Senin (9/9/2019).
Begitu juga dengan ruang tunggu sebelum manggung. Ari Lasso mengaku tidak memiliki standar khusus.
"Yang nyaman aja. Saya manggung disemuanya, jadi kalau mau menetapkan standar khusus susah," tutur lelaki kelahiran Madiun, Jawa Timur ini.
Bahkan pelantun lagu "Mengejar Matahari" itu pernah manggung di tengah-tengah lapangan yang banjir.
"Tahun lalu Oktober 2017 lapangannya banjir. Jadi saya dari mobil menuju ke panggung itu pakai sepatu boot dan baunya minta ampun. Terus sampai stage cuci dulu, kaki celana, sepatu saya, pulangnya saya relain nyeker daripada kena bau lagi," tutur Ari Lasso.
Baca Juga: Peringati 27 Tahun Berkarir, Ari Lasso Gelar Konser
Berita Terkait
-
Perseteruan Ari Lasso dan Dearly Joshua Belum Reda, Foto di Bali Pemicunya?
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Ari Lasso Kenang Mendiang Ibu, Sampaikan Rasa Bersalah: Maafkan Ari
-
Unggah Foto Mendiang Ibu, Ari Lasso: Maafkan untuk Kesalahan yang Memalukan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Review Film Papa Zola: The Movie, Ketika Sosok Ayah Jadi Pahlawan di Dunia Game
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek