Suara.com - Tiara Savitri, putri sulung Mulan Jameela kembali jadi perhatian warganet. Apalagi kalau bukan karena ungkapan yang disampaikan di media sosial.
Kali ini, remaja berusia 19 tahun itu mengutip kata-kata bijak. Apa yang disampaikan Tiara di Instagram Stories membahas tentang penghinaan dan penghakiman terhadap orang lain.
Tiara setuju bahwa menghina dan menghakimi sama sekali tak berguna untuk orang yang melakukannya.
"Sis understand this: the insults, judgements, and shade people attempt to throw your way are actually projections of their own insecurities. And are absolutely irrelevant to you and your life," demikian yang dikutip Tiara.
Tak diketahui secara pasti apa motivasi Tiara unggah kata-kata bijak tersebut. Tapi belum lama ini, dia sempat membalas komentar haters yang menyinggung keluarganya, terutama sang bunda.
Dengan nyinyir, warganet tersebut bertanya kepada Tiara siapa orang membiayai pendidikannya saat ini. Si warganet menilai ibunya sudah jatuh miskin.
"Yang bayar kuliah mu siapa?? Sedangkan mama mu buat makan aja susah sekarang," tanya sitirok***.
Tak terpancing emosi, jawaban Tiara malah bikin adem yang membacanya. Dia menyebut sang bunda sampai sekarang masih bekerja sehingga bisa memenuhi kebutuhan anak-anak.
"@sitirok*** hehe alhamdulillah bunda kerja sendiri dan bisa dikasih rezeki buat biaya hidup dirinya dan 4 anaknya," balas Tiara waktu itu.
Baca Juga: Terpopuler Artis: Mulan Jameela dan KD Dilantik, Ria Irawan Masih Merokok
Berita Terkait
-
Mulan Jameela Bangga, Tiara Savitri Lolos S2 di New York University SPS
-
Tiara Savitri Anak Mulan Jameela Diterima S2 di New York University SPS, Lulusan Apa Sebelumnya?
-
Mulan Jameela Bangga, Tiara Savitri Lolos Program Magister di New York University SPS
-
Ahmad Dhani dan Irwan Mussry Kembali Bertemu, Netizen Singgung Polemik Lama
-
Rayakan Mother's Day, Beda Perlakukan Al Ghazali dan Atta Halilintar ke Ibu Sambung
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain