Suara.com - Muzdalifah kembali menuai perhatian warganet. Tapi kali ini, bukan berhubungan dengan suaminya, Fadel Islami, melainkan gaya pakaiannya.
Di dalam foto yang diunggah, Muzdalifah tampak duduk di atas sebuah kursi. Dia mengenakan atasan kemeja putih dengan bawahan celana jeans berwarna biru.
Tak ketinggalan, penampilannya disempurnakan dengan hijab segi empat berwarna hitam.
Yang jadi perhatian adalah jeans model ripped alias bolong-bolong yang dikenakan mantan pedangdut Nassar itu. Jeans Muzdalifah tampak robek di bagian lutut.
Tapi belum diketahui pasti apakah ada bahan lain yang menutupi lutut Muzdalifah atau tidak. Sayangnya, sebagian warganet buru-buru menuding Muzdalifah tak menutupi lututnya tersebut.
"Sebelum membaca kalimatnya, saya ingat mengingatkan... Alangkah baiknya memakai pakaian yang tepat," komentar @laksonoaya.
"@laksonoaya salfok sama lutut bu hajah..maaf," timpal @elfisusanti79.
"@laksonoaya betul banget... Atasnya berhijab... Lutut nya kemana-mana... Astaqfirullah.. Hmmmm, " komentar @cinta_jendyana.
"Pakai kerudung kok celananya gitu," tulis @adyvasyahla.
Baca Juga: Ups! Raffi Ahmad Sebut Ada Sarang Laba-laba di Rumah Mewah Muzdalifah
Tag
Berita Terkait
-
Muzdalifah Siap Jual Rumah Mewahnya ke Willie Salim, Harga Capai Rp100 Miliar
-
Muzdalifah Ungkap Perbedaan Usia dengan Para Suaminya, Ada yang Beda 35 Tahun!
-
6 Tahun Nikahi Muzdalifah, Fadel Islami Bantah Tudingan Aji Mumpung: Sehari Cuma Jajan Rp150 Ribu
-
Jelang Usia 46 Tahun, Muzdalifah Jadi Pejuang Garis Dua Melalui Bayi Tabung
-
Sudah Punya 5 Anak, Ini Alasan Muzdalifah dan Fadel Islami Ingin Tambah Momongan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Terbang Jauh ke Pedalaman Asmat, Cinta Laura Soroti Ketimpangan Pendidikan di Indonesia Timur
-
Cuma di TikTok Bisa Lihat Cinta Laura Tak Serius
-
Alasan Syifa Hadju Jarang Pakai Cincin Tunangan dari El Rumi, Ternyata Karena Takut Hal Ini
-
Perbaiki Kesehatan Mental, Jennifer Coppen Mau Hijrah ke Eropa
-
Selamat, Alyssa Daguise Umumkan Hamil Anak Al Ghazali
-
Debut Album Nanda Prima Dibidani Roby Geisha, Singel Gacoan Angkat Tema Psyco Romantic
-
AMI Awards 2025: Lagu Daerah Bukan Sekadar Niche, tapi Kualitas
-
Menang TikTok Awards 2025, Fuji Curhat Suka Duka Jadi Kreator Konten: Kadang Tertekan
-
Hidup Berubah Drastis Berkat TikTok, Jennifer Coppen Akui Popularitas Baru Bawa Konsekuensi
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok