Suara.com - Ayah dari presenter Olga Lydia, Hertadi, telah dimakamkan di Sandiego Hills, Karawang, Jumat (8/11/2019) pagi. Tak disangka, Presiden Joko Widodo (Jokowi) hadir melayat mendiang sang ayah.
"Iya tentu sebuah kejutan luar biasa dan kehormatan buat kami keluarga, Bapak Presiden mau menyempatkan di sela waktunya yang sangat sibuk. Kami sampai nggak tahu harus berkata-kata," ujar Olga Lydia, saat dihubungi melalui sambungan telepon, Jumat (8/11/2019).
Olga Lydia pun bercerita bagaimana Presiden Jokowi datang di rumah duka di kawasan Pluit. Apalagi Jokowi melayat di pagi hari.
"Jadi sebelum berangkat ke rumah duka di Sandiego Hills Bapak (Presiden Jokowi) menyempatkan diri pagi-pagi, jam setengah sembilan kira-kira tiba di lokasi (rumah duka)," jelas perempuan 42 tahun ini.
Olga Lydia pun kaget karena mengaku baik sang ayah maupun dirinya tak miliki kedekatan khusus dengan orang nomor satu di Indonesia itu.
"Nggak sih, cuma memang mungkin pernah ketemu dulu di acara pernikahan saya saja," tutur Olga Lydia.
Seperti diketahui, ayah Olga Lydia, Hertadi meninggal dunia pada Selasa (5/11/2019) sore. Menurut kabar yang diterima awak media, ayah Olga meninggal karena menderita pneumonia.
Baca Juga: Ayah Olga Lydia Sempat Kekurangan Kalsium, Apa Efeknya pada Tubuh?
Berita Terkait
-
Rekam Jejak Abraham Samad, Kini Terjerat Isu Ijazah Palsu Jokowi
-
Jokowi Bilang SBY Negarawan, Demokrat Anggap Polemik 'Partai Biru' Selesai
-
Kecam Pengadu Domba, Ibas Murka Demokrat Diseret Isu Ijazah Jokowi
-
Wali Kota di Jepang Mengundurkan Diri Usai Skandal Ijazah Palsu, Dibandingkan dengan Indonesia
-
Pengamat Ungkap "Jokowi Belum Selesai": Masih akan Pengaruhi Peta Politik Nasional
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings