Suara.com - Artis Herjunot Ali, aktingnya di dalam dunia seni peran tidak diragukan lagi. Berbagai karakter sudah dilakoninya. Namun di balik kemahirannya berakting lelaki kelahiran 8 Oktober 1985 ini rupanya mempunyai ritual khusus untuk mendalami karakter yang akan dimainkannya.
Salah satunya saat ingin mengambil adegan menangis, bintang film 5 CM itu merenung dan mendengarkan lagu-lagu sedih
"Oh biasanya saya kalau lagi ada adegan nangis saya dengerin lagu sedih dulu sambil merenung gitu," kata Herjunot Ali saat ditemui di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (12/11/2019).
Lelaki yang juga disapa Junot itu mengatakan, setelah merenung dan mendengarkan lagu sedih, dia akan membaca script cerita secara berulang-ulang.
"Baca lagi scriptnya kira-kira part menariknya dimana," ungkapnya.
Setelah melakukan beberapa langkah tersebut, pemeran utama film horor Jeritan Malam ini akan membawa masuk dirinya ke dalam cerita.
"Kira-kira kalau saya di karakter itu tuh saya membawakannya gimana. Begitu aja sih," tutur Herjunot Ali.
Baca Juga: Alami Kejadian Ini di Goa, Herjunot Ali Jadi Percaya Mistis
Berita Terkait
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Jeon Jong-seo Akan Adu Akting Bareng Henry Cavill di Highlander
-
Marshanda Bongkar Sisi Gelap Akting, Hidup Hancur Bila Tak Segera Lepas Karakter di Film
-
Emma Watson Akui Rindu Akting, tapi Tak Suka Lakukan Satu Hal Ini
-
Bukan Sekadar Bintang Cilik, Luna Allegra Makin Buktikan Keseriusannya di Dunia Akting
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget