Suara.com - Pasangan Boy William dan Karen Vendela tampaknya sudah siap untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius. Baru-baru ini, keduanya dikabarkan sudah bertunangan.
Kabar tersebut disampaikan Boy William melalui akun Instagram pribadinya. Di sana, Boy William mengunggah beberapa foto pertunangannya dengan Karen Vendela.
Tak cuma resmi bertunangan, pasangan ini juga terlihat membagikan beberapa foto-foto romantis di Paris yang terlihat seperti momen prewedding.
Penasaran seperti apa potret prewedding Boy William dan Karen Vendela?
Berikut beberapa momen romantisnya seperti dirangkum dari akun @karbearv dan @fensoong.
1. Dengan outfit serba putih, Boy William dan Karen Vendela tampak mesra menikmati pagi bersama di Paris. Dari beranda hotel, panorama Menara Eiffel yang megah pun dapat terlihat.
2. Di tengah keramaian kota Paris, Boy William dan Karen Vendela pun masih tampil mesra. Keduanya tampak difoto tengah berciuman di tengah jalanan Paris, nih.
3. Tampil sederhana, gaya Boy William dan Karen Vendela yang berjalan-jalan sembari bergandengan tangan ini terlihat makin romantis saat diabadikan dalam foto hitam-putih.
4. Menikmati malam sambil berpelukan di depan Eiffel juga menjadi salah satu gaya romantis yang dilakoni keduanya.
Baca Juga: 5 Potret Seru Wisata Selfie di MotoMoto Resto and Museum Milik Boy William
5. Kembali dengan gaya hitam-putih, kali ini Boy William dan Karen Vendela tampil formal sekaligus menawan dalam pemotretan mereka.
Berita Terkait
-
4 Fakta Mengerikan di Balik 16 Kemenangan Beruntun Bayern Munich, PSG Jadi Korban
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Dua Gol, Satu Petaka: Malam Gila Luis Diaz di Liga Champions
-
Klasemen Liga Champions: Bayern Muenchen dan Arsenal Kokoh di Dua Teratas
-
Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ
-
Film The First Ride: Komedi Chaos, Persahabatan Hangat, dan Twist Emosional yang Tak Disangka
-
Inspirasi Titi DJ di Lagu 'Bertemu 5000 Detik', Berawal dari Makan dan Curhat dengan Thomas Djorghi
-
Duet Maut Titi DJ dan Thomas Djorghi Hadirkan Pop-Dut Lagu 'Bertemu 5000 Detik
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV