Suara.com - Polisi membantah telah menetapkan tersangka Gathan Saleh Hilabi masuk DPO (Daftar Pencarian Orang) terkait kasus pengeroyokan terhadap Stefano Tintingon alias Fano.
Bukan DPO, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus, mengatakan penyidik sedang memburu Gathan untuk ditangkap.
Kabar terbaru dari kasus pengeroyokan dengan tersangka Gathan Saleh Hilabi ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment SUARA.com sepanjang Rabu (11/12/2019). Lainnya ada berita tentang Ahmad Dhani yang segera bebas, pernikahan Cut Tari, hingga tanggapan Devano Danendra soal isu keterlibatan ayahnya di kasus penyelundupan Harley Davidson.
Mau tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini:
1. Kepolisian Telah Kerahkan Anggota untuk Tangkap Gathan Saleh Hilabi
Beredar kabar bahwa tersangka Gathan Saleh Hilabi terdaftat dalam DPO (Daftar Pencarian Orang) terkait kasus pengereyokan terhadap Stefano Tintingon alias Fano. Dikonfirmasi mengenai hal tersebut, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus membantah.
"Bukan DPO tapi penyidik lagi mencari ya untuk penangkapan. Tapi untuk menyimpulkan DPO kan harus ada surat resmi juga, jadi belum," ujar Kombes Pol Yusri Yunus saat dihubungi Suara.com, Rabu (11/12/2019).
2. Pengacara: Ahmad Dhani Bebas 28 Desember
Baca Juga: Ahmad Dhani Tak Sabar Lewati Malam Pergantian Tahun Bareng Keluarga
Kuasa hukum Ahmad Dhani, Hendarsam Marantoko, membenarkan kliennya kemungkinan besar akan menghirup udara bebas pada 28 Desember mendatang.
"Iya betul sekitar tanggal 28 Desember kalau kita hitung," kata Hendarsam Marantoko saat dihubungi, Rabu (11/12/2019).
3. Cut Tari dan Richard Kevin Besok Nikah di Taman Kajoe
Cut Tari dan Richard Kevin akan melangsungkan pernikahan Kamis (12/12/2019). Pernikahan itu sendiri akan berlangsung di Taman Kajoe, Cilandak, Jakarta Selatan.
Kabar Cut Tari dan Richard Kevin akan menggelar pernikahan di Taman Kajoe dibenarkan oleh salah seorang penjaga keamanan.
Berita Terkait
-
3 Artis Cantik Dekat Banget Sama Ariel Noah, Kini Dikabarkan Pacaran dengan Wulan Guritno
-
Deretan Mantan Pacar Ariel NOAH, Kini Diisukan Jadian dengan Wulan Guritno
-
6 Pesona Sydney Azkassyah Yusuf, Anak Cut Tari Didoakan Berjodoh dengan Putra Maudy Koesnaedi
-
Bestie Jadi Besan? Eddy Anak Maudy Koesnaedi dan Sydney Putri Cut Tari Didoakan Berjodoh
-
Pendidikan Sydney Anak Cut Tari: Pemenang Gadis Sampul 2024 Ternyata Murid Sekolah Elite
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans