Suara.com - Keluarga besar almarhum Chris Pattikawa sempat mengadakan ritual keagamaan sebelum lelaki 79 tahun meninggal dunia pada Rabu (1/1/2020).
Cantika Abigail yang merupakan salah seorang cucu mendiang Chris Pattikawa mengatakan, ritual tersebut dilakukan keluarga setelah mendapatkan firasat berupa mimpi.
"Kami juga sempat ada ritual bulan Desember itu, karena semua sudah dimimpiin," ujar Cantika Abigail, ditemui di rumah duka, Kamis (2/12/2020.
Saat itu mendiang Chris Pattikawa masih bisa berkomunikasi. Seluruh keluarga besar melakukan ritual basuh kaki dan meminta maaf kepada suami aktris senior Rina Hasyim tersebut.
"Ritual untuk basuh kakinya Opa, itu anak-anak semua minta maaf sama dia, dan itu dikeadaan dia masih sadar ya, jadi dia sempat berinteraksi sama kita juga," ungkap personel GAC tersebut.
Jauh sebelum penyakit Chris Pattikawa semakin parah, keluarga sudah lebih dulu mengikhlaskan jika sewaktu-waktu Chris tutup usia.
"Kami bilang kami lagi mau minta maaf segala macam, supaya apapun yang terbaik jalannya dilancarkan aja gitu. Jadi dari pihak keluarga juga sebenarnya udah merelakan," terangnya.
Cantika Abigail mengatakan, keluarga besarnya pun tak tega melihat kondisi Chris Pattikawa. Sehingga keluarga harus merelakan kepergian almarhum agar terbebas dari penyakit yang dirasakannya berapa tahun belakangan ini.
Baca Juga: Ini Firasat Keluarga Sebelum Chris Pattikawa Meninggal
"Karena kasihan melihat kondisi dia sudah nggak bisa ngomong terlalu banyak kesakitan gitu kan sudah nggak bisa ngapa-ngapain juga," tutur Cantika Abigail.
Rencananya mendiang Chris Pattikawa akan dikebumikan di TPU Pondok Ranggon Jakarta Timur, Sabtu (4/1/2020).
Berita Terkait
-
Duduk di Sofa Mewah, Video Raisa cs Nyanyi Indonesia Jaya Tuai Pro Kontra: Turun ke Jalan Dong!
-
3 Solois R&B Wanita Indonesia yang Underrated, Padahal Lagunya Enak!
-
Melihat Sejarah Indonesia Lewat Pagelaran Sabang Merauke Pahlawan Nusantara
-
Pagelaran Sabang Merauke Kulik Sejarah Indonesia, Hadirkan Nuansa Magis hingga Muncul Penari yang Digantung
-
Isyana Sarasvati Bakal Tampil Bak Fatmawati Soekarno di Panggung Sabang Merauke Pahlawan Nusantara
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
Terkini
-
Azizah Salsha Masih Masa Iddah, Orangtua Malah Mengajak Jalan-Jalan ke Jepang
-
Ikuti Jejak Yai Mim, Sahara Juga Temui Dedi Mulyadi, Warganet: Haus Validasi!
-
Deddy Corbuzier Akhirnya Bicara soal Isu Perceraian, Semprot Humas PA Jaksel
-
Daripada Berkoar di Medsos, Tokoh Muda Tangsel Ajak Leony Vitria Diskusi: Perlu Kita Selesaikan...
-
Letto Sulap Lagu Sandaran Hati Jadi Koplo di Synchronize Festival 2025
-
Ashanty Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Dalangi Perampasan Aset
-
Richard Lee Cecar Hasan Nasbi: Jadi Komisaris BUMN karena Kedekatan atau Utang Jasa?
-
The Cottons Bahas Isu Keracunan MBG di Synchronize Fest, Ada 'Perdebatan' Kecil
-
Aksi Hindia di Synchronize Fest 2025, Bendera Palestina Berkibar di Layar Besar
-
Nonton Foo Fighters, Soleh Solihun Terkesan dengan Gaya Interaksi Dave Grohl