Suara.com - Musisi Young Lex merasakan dampak nyata dari penyebaran pandemi virus corona atau covid-19 di Jakarta yang semakin masif. Dia bilang sudah tidak ambil job syuting.
Bukan tanpa alasan. Young Lex ternyata khawatir dengan keadaan anaknya, Zaenab Alexander.
"Tujuh hari lebih isolasi diri, banyak kerjaan, shooting yang nggak gue ambil karena baru punya anak jadi ngapa-ngapain aja takut," tulis Young Lex di Instagram baru-baru ini.
Pelantun Ganteng Ganteng Swag ini juga mengatakan kalau sudah menutup bisnis rumah makannya. Dia tidak mau ambil risiko dengan membahayakan para karyawannya.
"Usaha rumah makan gue harus tutup dulu demi keselamatan bersama," sambungnya.
Kendati begitu, Young Lex tetap mencoba menyibukkan diri meskipun hanya berada di rumah. Suami Eriska Nakesya ini biasanya menghabiskan waktu dengan mengurus si kecil.
"Bikin konten di rumah! Main game dan urus anak, kalian pada ngapain dalam keadaan kaya gini? Stay safe ya semuanya," kata Young Lex.
Tidak menunggu lama, unggahan Young Lex ini pun langsung mengundang beragam komentar kocak dari netizen.
Baca Juga: Suka Budaya Betawi, Alasan Young Lex Namai Anaknya Zaenab
"Banguunn tiduur.. Tidurr lagii, bangunn lagii.. Tidurr lagi.. Banguuunn.. Tidurr lagiiii," ujar @st_rachmawati12 di kolom komentar.
"Apakah setelah punya anak younglex akan ubah nama jadi fatherlex?" timpal @irwanperdanas yang bikin netizen lainnya ngakak.
Berita Terkait
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Penampilan Manglingi Meghan Trainor Usai Sukses Turunkan Berat Badan hingga 27 Kg!
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Sempat Dilecehkan Oknum Fans, Tiara Andini Alami Trauma
-
Andien Ungkap Pernah Dibully Artis Senior Sampai Nangis Saat Live di TV
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV