Suara.com - Tagar Reemar mendadak menjadi trending di media sosial Twitter Indonesia sejak pagi, Selasa (28/4/2020). Nama Reemar Martin pun kini mulai diperbincangkan dihampir semua platform media sosial.
Bukan tanpa alasan. Reemar Martin dikabarkan menjadi korban bully netizen Indonesia hingga memutuskan pamit dari TikTok dan Instagram.
Lantas siapakah sosok Reemar Martin yang sedang viral itu? Berikut faktanya yang berhasil dirangkum oleh Suara.com.
1. Artis Tiktok Asal Filipina Berparas Cantik
Reemar Martin merupakan artis tiktok asal Filipina dan kini tinggal di Australia.
Menurut bio-nya, Reemar adalah gadis kelahiran 1999 yang artinya saat ini berusia 21 tahun. Penggemarnya yang kebanyakan laki-laki pun mengikuti Instagramnya dan kerap meramaikan komentar. Akun instagram @rreemar_ hingga twitternya @reemar_martin ramai diikuti laki-laki Indonesia.
2. Diserang Netizen Indonesia yang Cemburu
Banyak yang beranggapan wajah cantik Reemar Martin begitu memesona dan banyak digandrungi pria Indonesia. Hal tersebut membuat beberapa perempuan cemburu.
Setelah Reemar membuat akun Instagram baru, namanya kian melambung. Saking memikatnya aura Reemar, tak sedikit dari kaum hawa cemburu menghujaninya dengan komentar pedas, misalnya, "wkwk fens nya orang indo semua tanpa orang indo bisa apa lo," tulis akun @zuxxxx.
Baca Juga: Emosi Nonton The World of the Married, Nagita Sampai Ancam Raffi Ahmad
3. Instagram Reemar Martin Direport
Hingga kini akun media sosial Instagram milik Reemar hilang karena banyak report dan memutuskan membuat akun Instagram baru, @reemar.official18.
4. Reemar Martin Terseret Kasus dengan Penggemar BTS
Reemar Martin juga dikabarkan bermasalah dengan penggemar BTS Indonesia, ARMY. Masalah antara keduanya ini sebenarnya tidak begitu jelas atau dianggap salah paham. Namun akun Reemar sudah dipenuhi hujatan warganet.
Setelah Reemar Martin mendapatkan banyak hujatan hingga report dari warganet Indonesia, penggemar Reemar tak terima dan mengira yang kerap memberi komentar hatespeech dan melaporkan akun Reemar adalah Army Indonesia.
Beberapa akun Facebook menilai jika banyak perempuan Indonesia yang sangat mengidolakan BTS. Meski mereka tak tahu benar apakah ARMY (penggemar BTS) yang telah mengusik Reemar Martin atau tidak.
Berita Terkait
-
Indonesia Diprediksi Jadi Pasar Digital Terbesar di Asia Tenggara, Potensinya 600 Miliar USD
-
Comeback BTS Cetak Sejarah! Pre-Order Album ARIRANG Tembus 4 Juta Kopi dalam Seminggu
-
Mengecam Konten "Sewa Pacar" Libatkan Pelajar
-
Guru di Gorontalo Ditegur Saat Live TikTok di Jam Kerja, Panik dan Minta Maaf
-
Tiktoker Cecilia Meliana dan Pilihan Menggunakan Kepekaan untuk Menolong Sesama
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Anak-Anak Jadi 'Petugas' Dadakan Bantu Atur Lalu Lintas
-
Review Bridgerton Season 4 Part 1, Romansa Benedict dan Sophie Terlihat Menjanjikan
-
Produksi Prekuel John Rambo Resmi Dimulai, Noah Centineo Gantikan Sylvester Stallone
-
Sinopsis Take Charge of My Heart, Kisah Cinta Unik Pria dengan Jantung Buatan dan Wanita Listrik
-
Beredar Isu Ressa Rizky Rosano Anak Denada Pernah Menikah dan Cerai, Nama Dini Kurnia Terseret
-
Rekaman CCTV Ungkap Kehadiran Reza Arap Saat Lula Lahfah Meninggal, Bawa Dokter ke Apartemen
-
Tayang di Indonesia, Sutradara Terharu Papa Zola The Movie Didukung Kreator Animasi Asia Tenggara
-
Teka-teki Kematian Lula Lahfah Terjawab, Polisi Resmi Hentikan Penyelidikan
-
Irfan Hakim Klarifikasi Usai Diserang Gegara Diduga Bela Denada yang Tak Akui Ressa Anak Kandung
-
Voyagers Malam Ini: Eksperimen Psikologis: Apa yang Terjadi Jika Manusia Bebas dari Kontrol?