Suara.com - Nama Ferdian Paleka lagi-lagi menjadi buah bibir publik. Hal ini berawal saat dirinya membuat konten prank memberi sembako kepada waria yang ditemuinya di pinggir jalan.
Namun rupanya, sembako tersebut berisi sampah dan batu bata. Sontak saja aksi Ferdian Paleka ini banjir kecaman.
Berikut ini 5 artis yang mengecam aksi YouTubers Ferdian Paleka.
1. Revina VT
Revina VT sampai mengucap sumpah serapah melihat kelakuan Ferdian Paleka. Ia kesal yang dilakukan oleh sang YouTubers sama sekali tak terpuji dan menghina sesama manusia.
''Sebenernya males ngasi panggung ke Ferdian Paleka, cuman bisa berdoa semoga cepet mati, atau cepet kena musibah aja. Di saat Sanggar Swara, bahu-membahu agar transpuan masih bisa bertahan hidup di tengah pandemi, Ferdian Paleka ngasi sampah dengan embel-embel untuk makan. Silakan kalau mau benci sama transpuan, silakan kalau mau menolak mereka hidup bebas seperti kalian, tapi merendahkan hingga transpuan ini menangis, terhina di tengah-tengah mencoba bertahan hidup itu sudah sangat keterlaluan sih. Kali ini kak, semoga kakak bisa baca.. jangan mau diajak berdamai, tidak untuk uang atau apapun. Saya dukung kakak, gimanapun caranya. Terimakasih Sanggar Swara sudah membantu para transpuan,'' tulis Revina VT.
2. Vicky Nitinegoro
Vicky Nitinegoro ikut geram dengan aksi Ferdian Paleka. Ia bahkan sampai mengumpat dan melontarkan kata kasar karena tak tahan melihat kelakuan sang YouTubers.
''hey cunt!!! you motherfucker!!! gw berharap sih dengan postingan gw ini gw nggak bikin lo makin banyak di kenal orang, yuk kita buka obrolan kita di comment bawah ini... lo bikin content kek gitu biar apa n**ng!!!,'' ujar Vicky Nitinegoro.
Baca Juga: Akun Instagram Ferdian Paleka Minta Maaf dengan Syarat Diduga Palsu
3. Kirana Larasati
Kirana Larasati mengaku apa yang dilakukan oleh Ferdian Paleka sangan memalukan dan menjijikkan.
"Blocked and reported. Speechless. This got me my nerves. Kalau tidak bisa membantu membantu sebaiknya tidak menghina. Apa yang telah dia lakukan telah menghina perikemanusiaan. Memalukan. Menjijikkan. Kok bisa-bisanya manusia tidak punya hati,'' ujar Kirana Larasati.
4. David Beatt
Salah satu konten kreator David Beatt juga ikut mengecam aksi yang dilakukan oleh Ferdian Paleka.
"Dear Ferdian Paleka (@ferdianpalekaa). Gue nggak kenal lo siapa, gue baru tahu channel lo hari ini. Tapi, gue beneran tidak mengerti kenapa bisa ada eksistensi orang yang nggak punya ot**, nggak punya hati nurani dan bia*** seperti ini," ungkap David Beatt.
Tag
Berita Terkait
-
Beda Kayak Wulan Guritno, Ferdian Paleka Langsung Ditangkap di Kasus Judi Online, Berikut Profilnya
-
Petaka Judi Online: Promotor Ditangkap, DPR Dipecat, Pemain Jatuh Melarat
-
Ini Sederet Kontroversi Ferdian Paleka, Terbaru Diciduk Polisi Gegara Promosi Judi Online
-
4 Fakta Ferdian Paleka Ditangkap Polisi Lagi Gegara Judi Online
-
Profil Ferdian Paleka, YouTuber Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Bukan Rencana Awal, Once Mekel Ungkap Alasan Haru Pilih TPU Tanah Kusir Jadi Makam Mertua
-
Habib Jafar Akui Beda Sikap saat Onad dan Coki Pardede Kena Kasus Narkoba: Adil Bukan Berarti Sama
-
Tak Banyak Bicara, Mertua Once Mekel Ternyata Pernah Ngeband Bareng Ahmad Albar
-
Once Mekel Beberkan Kronologi Meninggalnya Ayah Mertua, Sempat Cuci Darah
-
Kakak Raisa Andriana Bagikan Kondisi Terkini Ibunya yang Sakit, Sematkan Pesan Pilu
-
Viral Yai Mim Ngaku Wali Allah dan Sebut Orang Jawa Keturunan Rasulullah
-
Dibantah Teman Sabrina Alatas, Raisa Pernah Ngode soal Pinterest dan Memasak
-
Kini Diduga Putus, Jefri Nichol dan Ameera Khan Dulu Punya Kebiasaan Teleponan Berhari-hari
-
Jadi Korban Hoaks, Eko Patrio Tetap Dihukum: Ini 5 Poin Kesalahan Fatalnya Menurut MKD
-
Mantan Istri Ardhito Pramono Bikin Konten Suami Gay, Langsung Klarifikasi Usai Viral