Suara.com - Selebgram Rachel Vennya dituduh belum membayar THR (Tunjangan Hari Raya) kepada karyawan.
Tuduhan itu diperlihatkan sendiri oleh Rachel lewat tangkapan layar DM dari seseorang.
"THR karyawan woi, bayar," tulis seseorang dengan huruf kapital yang diunggah Rachel Vennya, Rabu (20/5/2020).
Melihat isi pesan bernada negatif, Rachel Vennya awalnya enggan menggubris, lantaran dikirim dari orang yang tak dikenal. Hanya saja tuduhan ini menyangkut perusahaannya yang harus diklarifikasi.
"THR STG sudah dilunaskan semua oleh Niko (suami Rachel Vennya). Tinggal nunggu di tangan masing-masing," katanya memberi penjelasan.
Ia pun mengajak masyarakat untuk sama-sama berpikiran positif, apalagi di bulan Ramadan.
"Hindari julid dan tetap husnudzon. Doakan akuh sabar guys," ujarnya.
Namun komentar jahat tak berhenti sampai di situ. Postingan Rachel Vennya lainnya menunjukkan DM lain yang melontarkan perkataan kasar hingga membawa anak sang selebgram.
"Udah diingetin, harusnya terima kasih, woy! Dasar mulut nyinyir, sok bijak. Sama tuh kayak muka lu, nyinyir, mulut dobl**. Pantes anak-anak lo ngikutin, yang satu bibirnya nggak bisa mingkem, satu lagi melotot," ujar netizen tersebut.
Baca Juga: Netizen Geger, Rachel Vennya Cobain Biskuit Sultan Seharga Rp 97 Juta
Mendapat serangan seperti itu, Rachel Vennya tak lagi terkejut. "Mungkin karena udah biasa, sekarang kayak mati rasa diomongin begini," ujarnya.
Dengan candaan, ibu dua anak ini bahkan mengibaratkan hidupnya yang dipenuhi gosip sama seperti bintang Hollywood.
"Hidup gue konspirasi, bak Marilyn Monroe. Wkwwk," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Disinggung soal Perceraian Orang Tua, Anak Rachel Vennya Beri Jawaban Bijak
-
Ditanya soal Perceraian Orangtua, Jawaban Anak Rachel Vennya Dewasa Banget
-
Rachel Vennya Diduga Puji Erika Carlina 'Ratu Sejati' Usai Putus karena Diselingkuhi
-
Rachel Vennya Panik Mengira Erika Carlina Sakit Tumor, Ternyata Hamil di Luar Nikah
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Hindari Wartawan, DJ Panda Pilih Langkahi Pembatas Besi Akses Masuk di Polda Metro Jaya
-
Erika Carlina Mau Damai dengan DJ Panda, Karena Dikhianati DJ Bravy?
-
Pamer 'Mata Batin', Momen Hangat Ruben Onsu dan Tantenya Keturunan Arab Curi Perhatian
-
DJ Bravy Selingkuh, Erika Carlina Ternyata Merengek Minta Dinikahi
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Dijebak Kru yang Ternyata Intel BNN, Detik-Detik Andika Kangen Band Ditangkap
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!