Suara.com - Nona Berlian, pemeran Ronaldowati, gadis cilik tomboy yang jago nendang bola itu kini telah beranjak dewasa.
Banyak orang bahkan mengaku pangling dengan penampilan Nona Berlian. Pasalnya, dulu ia berambut botak sedangkan kini makin feminin.
Kepo kan seperti apa potret baru Nona Berlian?
Berikut lansiran Suara.com dari Instagram pribadinya, @nonaberlian14 pada Jumat (12/6).
1. Suka e-sports
Terkenal tomboy sejak kecil, Nona Berlian ini jago main game lho. Cewek idaman!
2. Kuliah jurusan hukum
Gadis kelahiran 1999 tersebut diketahui tengah kuliah di bidang hukum. Wah, calon hakim nih.
3. Akrab bareng kakaknya
Baca Juga: Pacaran dengan Bio One, Beby Tsabina Awalnya Tak Melihat Ketampanan
Begini kekompakan Nona Berlian dan kakak kandungnya Bio One yang jarang terekspos.
4. Hangout
Di sela-sela kesibukannya, Nona Berlian masih sering ketemu pemain sinetron Ronaldowati lain, salah satunya ada Omo Kucrut.
5. Gadis ceria
Tumbuh jadi gadis periang, jadi makin nge-fans kan dengan Nona Berlian?
Berita Terkait
-
Siapa Jubilee Marisa? Musisi Berbakat yang Diduga Selingkuh dengan Ardhito Pramono dan Bio One
-
Ardhito Pramono dan Jubilee Marisa Diisukan Pernah Selingkuh, Nama Bio One Terseret
-
Bio One Lulusan Apa? Diduga Tertawakan Penunjukan Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN
-
13 Sineas Komentari Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara, Fedi Nuril Mention Presiden Prabowo
-
Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings