Suara.com - Penunjukan Riefian Fajarsyah alias Ifan Seventeen sebagai Direktur Utama PT Produksi Film Negara (PFN) menimbulkan pro dan kontra.
Apalagi karena di masa-masa awal jabatannya, Ifan justru datang terlambat 40 menit saat DPR melakukan inspeksi mendadak alias sidak ke PFN.
Salah satu yang vokal merespons penunjukan ini adalah aktor Bio One. Pemeran "Srimulat: Hil yang Mustahal - Babak Pertama" itu hanya memenuhi tangkapan layar pemberitaan soal penunjukan Ifan dengan teks bermakna tawa terbahak-bahak.
"Wkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwk broooooo wkwkwkwkwk @ifanseventeen wkwkwkwkwkwkwkwkwkwk," tulis Bio One sambil menandai akun Instagram Ifan, seperti dikutip pada Jumat (14/3/2025).
Diduga menertawakan terpilihnya Ifan sebagai Dirut PFN, memang seperti apa jejak pendidikan aktor bernama lengkap Juan Bio One Idal Haris Subianto Tanevi Proboatmojo Tan ini?
Aktor yang dikenal berani berubah penampilan secara drastis ini dilahirkan di Palu, 1 Januari 1998 atau dengan kata lain saat ini sudah berusia 27 tahun.
Bio One merupakan salah satu aktor yang dikenal sudah merintis karier sejak kecil dan kini sukses membintangi lebih banyak judul film dan serial di masa dewasanya.
Meski berkarier sejak kecil, kakak Nona Berlian Sakinah itu tetap menyelesaikan pendidikan dasar dan menengahnya.
Bio One diriwayatkan sebagai lulusan SMP Yadika 11 Jatirangga dan SMA Ora et Labora Bumi Serpong Damai. Sayangnya tidak ada informasi lebih jauh tentang pendidikan tingginya, sehingga diasumsikan Bio One tidak menempuh jenjang tersebut.
Baca Juga: Erick Thohir Beberkan Proses Penunjukkan Ifan Seventeen Hingga Jadi Bos PFN
Bio One telah membintangi banyak judul film dan serial. Tak heran jika namanya masuk di sejumlah nominasi penghargaan akting, dan meraih titel Indonesia Movie Actors Award kategori Pemeran Utama Pria Terbaik 2024 dalam film "Srimulat: Hidup Memang Komedi".
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Zodiak Paling Beruntung 25 Januari 2026: Aquarius hingga Gemini Full Senyum
-
Lebih dari Sekadar Sejarah: Mengintip Kisah Hidup Komunitas Tionghoa di Galeri Pantjoran PIK
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Hari Senin dan Tata Cara yang Benar
-
Terpopuler: Riwayat Sakit Lula Lahfah, Fakta Menarik Manusia Silver yang Jadi Model
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan