Suara.com - Musisi Melly Goeslaw tahun ini merayakan perjalanan kariernya selama 25 tahun berkarya. Istri Anto Hoed itu dikenal sebagai pencipta lagu hits untuk Rossa hingga Agnez Mo.
Selain membuat lagu untuk penyanyi ternama, Melly Goeslaw juga membentuk grup band bernama Potret. Salah satu hits legendaris yang hingga kini masih didengar adalah Bagaikan Langit.
Kekinian, lagu Bagaikan Langit viral di Tik Tok dengan menampilkan gaya yang unik. Artis Hollywood Jennifer Lopez juga ikutan demam lagu ini.
Istimewanya lagi lagu itu saat ini di cover penyanyi Amerika Latin. Berjudul Esa Carita, lagu cover ini dinyanyikan Maria Isabel dan Juan Magan.
Berikut lirik dan chord lagu Bagaikan Langit ciptaan Melly Goeslaw.
F G
Bagaikan langit di sore hari
Em Am
Berwarna biru sebiru hatiku
F G
Menanti kabar yang aku tunggu
Em Am
Peluk dan cium hangatnya untukku [2X]
C F G
Oh asmara yang terindah
Em Am
Mewarnai bumi yang kucinta
F G
Menjanjikan aku terbang ke atas
Em Am
Ke langit ketujuh, bersamamu
F G
Bagaikan langit di sore hari
Em Am
Berwarna biru sebiru hatiku
F G
Menanti kabar yang aku tunggu
Em Am
Peluk dan cium, hangat 'kan untukku [ 2x ]
C F G
Oh asmara yang terindah
Em Am
Mewarnai bumi yang kucinta
F G
Menjanjikan aku terbang ke atas
Em Am
Ke langit ketujuh, bersamamu
C F G
Oh dewi cinta, sandarkan aku
Em Am
Di bahumu, ada kurasa
F G
Tingginya hati, teredakan sudah
Em Am
Hadirmu sayang, tenangkan diriku
Baca Juga: Gagal Konser 25 Tahun Berkarya, Melly Goeslaw Malah Nangis Haru
Berita Terkait
-
Curhat Ditinggal Teman, Pendidikan SMA Melly Goeslaw Disentil Psikolog Lita Gading
-
Lita Gading Semprot Melly Goeslaw yang Duduk di Kursi DPR RI Komisi X: Duh Padahal Cuma Lulusan SMA
-
Dihantam Isu Panas DPR RI, Melly Goeslaw Ikhlas Ditinggal Teman: Ini Risiko yang Harus Saya Jalani
-
Acil Bimbo Meninggal Dunia, Adhisty Zara dan Deretan Artis Ungkap Dukacita
-
Rayakan Anniversary ke-30, Melly Goeslaw dan Anto Hoed Gelar Pesta Pernikahan Bak Pengantin Baru
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- Baru 2 Bulan Nikah, Clara Shinta Menyerah Pertahankan Rumah Tangga
Pilihan
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
Terkini
-
Raisa Diduga Curhat Kondisi Rumah Tangganya Lewat Lagu di Album Terbaru
-
Hamish Daud Soal Beda Usia 10 Tahun dengan Raisa: Jokes Saya Aja Dia Gak Ngerti
-
Apes, Denny Sumargo Ketahuan Mertua Minta Lihat Dada Olivia Allan Sewaktu Pacaran
-
Dulu Di-bully, Hana Saraswati Ungkap Reaksi Tak Terduga Pelaku Usai Dirinya Terkenal
-
Badru Si Bocah Istimewa Diejek Suporter Bola, Sang Ibu Menangis: Tak Ada Anak yang Mau Lahir Cacat
-
Berapa Anak Raisa dan Hamish Daud? Orang Tuanya Dikabarkan Bercerai
-
Tuduhan Pelecehan ke Lee Yi Kyung Terbukti Palsu, Penuduh Akui Gunakan AI
-
Jule Red Flag Sejak Awal? Bikin Na Daehoon Tunggu 2 Jam Saat Ngedate Pertama Kali
-
Dikabarkan Gugat Cerai Hamish Daud, Akun Instagram Raisa Digeruduk Netizen
-
Kini Diisukan Cerai, Ingat Lagi Awal Perkenalan Raisa dan Hamish Daud