Suara.com - Ivan Gunawan mendukung hubungan Lesty Kejora dengan Rizky Billar. Dia bahkan minta Lesti tak perlu pusing memikirkan gaun pengantin bila mau menikah.
"Nggak apa-apa kalau mereka berdua cocok kan bagus. Yang jelas kalau Lesti married, baju (pengantin) siap dipakai kapanpun," ujar Ivan Gunawan di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (10/8/2020).
Desainer kondang tersebut mengatakan memiliki banyak persediaan gaun. Sebab, banyak kliennya yang batal menikah.
"Sudah siap (untuk Lesty). Banyak baju mah, kan banyak yang nggak jadi married," ujar dia.
Kendati demikian, Ivan sampai sekarang belum mendengar kabar pernikahan secara langsung dari Lesty. Apapun itu, dia kembali menegaskan akan mensponsori gaun pernikahan gratis untuk Lesti.
"Belum..belum..cuma daripada Lesti buang-buang uang kan mending dari saya gratis," katanya.
Bikin baper
Lesty Kejora dan Rizky Billar mulai dijodoh-jodohkan warganet saat keduanya tampil di sebuah acara.
Mereka bertemu di program One Man Show yang dipandu Tukul Arwana. Meski baru pertama kali bertemu, namun dua artis ini tidak canggung saat ngobrol dan menggombali satu sama lain.
Baca Juga: Cie, Lesty Kejora Masuk Kriteria Menantu Idaman Ibu Rizky Billar
Setidaknya ada beberapa momen gemas yang bikin warganet baper alias terbawa perasaan melihat keakraban diantara mantan kekasih Rizki D’Academy ini dengan pesinetron Anak Jalanan itu.
Berikut 5 momen yang sudah dirangkum Suara.com:
Lantas, seperti apa keseruan Lesty Kejora dan Rizky Billar yang saling lempar kode cinta? Berikut rangkumannya:
1. Punya nama panggilan bareng
Rizky Billar lebih dulu mengirim kode cinta buat Lesty Kejora. Saat memperkenalkan diri pada Tukul Arwana, ia tidak ingin dipanggil dengan nama Rizky atau Billar.
Berita Terkait
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Ivan Gunawan Curhat soal Penyakit Ain, Ustaz Felix Siauw Ungkap Cara Menangkalnya
-
Tak Terima Kasus KDRT Diungkit Lagi, Rizky Billar Bakal Tempuh Jalur Hukum?
-
Road to Garis Poetih Raya Festival 2026, Langkah Besar Ivan Gunawan Sambut Ramadan
-
Lesti Kejora Syuting saat Hamil Besar, Rizky Billar Ungkap Jasa Pemeran Pengganti
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Manohara Minta Media Berhenti Gunakan Label "Mantan Istri" Pangeran Kelantan
-
Rain Dikritik Usai Ngambek Gegara Penonton Singapura Tak Antusias
-
Rutin Datangi Makam Epy Kusnandar, Karina Ranau Malah Dibanding-bandingkan dengan Istri Gary Iskak
-
Akhirnya Muncul usai Dituding Hamili Icel, Anrez Adelio: Aku Tahu Perbuatanku Salah
-
Idap Asma, Diding Boneng Ungkap Dampak Ekstrem Syuting Film Horor
-
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka atas Laporan Dokter Detektif, Panggilan Pertama Mangkir
-
Setelah Diwakili Pengacara, Giliran Anrez Adelio yang Klarifikasi soal Kasus Kehamilan Icel
-
Batal Pensiun Dini, Andhara Early Kembali ke Dunia Hiburan karena Alasan Ekonomi
-
Bukan Buang Sial, Ini Penjelasan Iis Dahlia Soal Nama Baru Devano
-
Anrez Adelio Siap Tanggung Jawab, Sebut Hubungan dengan Icel atas Dasar Suka Sama Suka