Suara.com - Seiring waktu berjalan, kabar keretakan pernikahan Rizki DAcademy dan Nadya Mustika Rahayu makin mencuat.
Terbaru, Rizki menghapus foto pernikahannya dengan Nadya di Instagram. Pantauan Suara.com, foto yang perlihatkan Nadya cuma ada satu. Itu pun mereka tak berdua, melainkan bersama teman-teman.
Unggahan terbaru Rizki pada beberapa jam lalu perlihatkan kebersamaan dengan kembarannya, Ridho, dan sang mama. Rizki diduga masih berada di kampung halamannya, Medan.
Sementara, unggahan Nadya di Instagram Stories Nadya juga cukup mencuri perhatian. Dia sekaan sedang menyindir seseorang.
"Pura-pura mengejar akhirat," demikian tulisan tersebut yang di-repost Nadya dan akun lain.
Hingga artikel ini dibuat, Nadya masih memajang foto pernikahannya dengan Rizki di feeds Instagram.
Kabar keretakan pernikahan Rizki dan Nadya memang bikin heboh belakangan ini.
Salah satu pemicunya, Rizki tak lagi memakai fotonya bersama Nadya di profil Instagram-nya. Tak berselang lama, Nadya juga melakukan hal serupa.
Rumor miring tersebut makin diperkuat setelah Nadya tak lagi memakai cincin kawinnya. Hal itu diketahui dari unggahannya di Instagram.
Baca Juga: Istri Rizki DAcademy : Sabar Itu Lebih Pahit dari Racun
Terkait dihapusnya foto pernikahan, belum ada konfirmasi dari Rizki DAcademy maupun Nadya.
Rizki DAcademy dan Nadya Mustika Rahayu melangsungkan pernikahan di Bandung, Jawa Barat pada 17 Juli 2020. Pernikahannya kala itu cukup mengagetkan lantaran mereka selama ini tak pernah diketahui merajut kasih.
Belakangan terungkap jika mereka jalani taaruf.
Belum lama menikah, mereka sudah mendapat ujian. Beredar sebuah video TikTok yang perlihatkan masa lalu Nadya.
Di situ, Nadya sedang dibonceng oleh seorang lelaki. Bikin heboh lantaran caption mengisyaratkan Rizki menikung lelaki tersebut.
Belum berhenti, Nadya kembali jadi bahan pegunjingan di media sosial. Musababnya, ada akun Facebook yang mengaku sebagai ibu kandung Nadya.
Berita Terkait
-
Penuhi Asupan Gizi, Segini Biaya Fantastis Rizki-Ridho DA demi Tubuh Berotot
-
Menang Kompetisi Binaraga Internasional, Hadiah Apa yang Didapat Rizki dan Ridho DA?
-
Perjuangan Berat Rizki dan Ridho DA untuk Kompetisi Binaraga di Singapura, sampai Nangis!
-
Nadya Mustika Eks Rizki DA Melahirkan, Gayanya Berkerudung Jadi Omongan
-
Dituding Rumah Tangganya Retak, Nadya Mustika Curhat Ini ke Raffi Ahmad dan Irfan Hakim
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
-
Iman Rachman Mundur, Penggantinya Sedang Dalam Proses Persetujuan OJK
Terkini
-
Laris Manis, Papa Zola The Movie Tembus 200 Ribu Penonton di Pekan Pertama
-
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
-
ATINY Siap-Siap! Simak Rundown Lengkap Konser ATEEZ di ICE BSD Besok
-
Semua Penonton Bisa Selfie Bareng, Ini Rundown Lengkap Konser Solo Chen di Jakarta
-
Inul Daratista Idap Penyakit Apa? Ini Kondisi Terbarunya dan Minta Doa Usai Pingsan di Kamar Mandi
-
ODGJ Asal Ponorogo Dipasung 20 Tahun karena Diyakini Warga Punya Ilmu Sakti
-
Prilly Latuconsina Kerja Sebagai Sales di Mal Bekasi per Hari Ini
-
Boiyen Gugat Cerai usai 2 Bulan Nikah, Anwar BAB Sempat Curiga Rully Cuma Pansos
-
Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
-
Kompetensinya Diragukan Sebagai Juri Indonesian Idol, Soleh Solihun: Tentu Saja Saya Tidak Peduli