Suara.com - Artis Gisella Anastasia mengungkap penyesalan terbesarnya bercerai dari Gading Marten. Dia merasa salah mengambil keputusan untuk berpisah.
Pengakuan itu diungkap Gisel sapaan akrabnya saat berbincang di channel YouTube Daniel Mananta, dikutip Selasa (15/9/2020).
"Ya karena berdasarkan pengalaman aku kemarin jelas-jelas kayak aku divorce kemarin segala macem keputusan yang salah yah yang aku ambil," kata Gisella Anastasia.
Dia bilang, keputusannya itu tak dibarengi dengan langkah Tuhan. Janda anak satu ini justru mengikuti egonya saat memutuskan ingin bercerai.
"Nggak nanya dulu kan (ke Tuhan) mengonfirmasi-mengonfirmasi sendiri dengan pengetahuan aku, segala macem ego," ungkapnya.
Perceraiannya dengan Gading Marten pun dijadikan sebuah pelajaran hidup. Kekinian dia akan melibatkan Tuhan dalam segala keputusan yang dibuatnya.
"Jadi nggak mau lagi deh," ucap Gisella Anastasia mantap.
Seperti diketahui, Gading Marten dan Gisella Anastasia mendadak mengumumkan perceraian akhir 2018. Pernyataan mereka sontak membuat publik heboh.
Sayangnya keduanya memilih tidak membocorkan secara mendetail mengenai alasan berpisah.
Baca Juga: Gisella Anastasia Kaget Gempi Tahu Masa Lalu Wijin dengan Agnez Mo
Sejoli itu pun diputus resmi bercerai pada 23 Januari 2019.
Kendati begitu, hubungan Gisella Anastasia dan Gading Marten tetap harmonis meski sudah bercerai. Mereka beberapa kali kepergok menghabiskan waktu bersama.
Biasanya itu terjadi saat mereka menghadiri momen penting si kecil, Gempita Nora Marten. Baik itu acara di sekolah maupun di luar sekolah.
Bahkan hingga kini Gading Marten dan Gisella Anatasia kerap didesak rujuk oleh penggemarnya.
Berita Terkait
-
Meriah dan Penuh Warna, Pesta Ulang Tahun ke-11 Gempi Anak Gisella Anastasia Curi Perhatian
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Review Film Modual Nekad: Suguhkan Komedi Aksi yang Lebih Gila dan Kocak!
-
Cinta Brian Jalani Perayaan Natal dan Tahun Baru dengan Syahdu
-
Di Momen Natal, Gisella Anastasia Bicara Refleksi 2025 dan Harapan 2026
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV