Suara.com - Ruben Onsu kini menggunakan jasa ajudan pribadi yang selalu menemaninya dalam setiap aktivitas. Bahkan bukan cuma Ruben, sang istri, Sarwendah bersama anak-anaknya masing-masing memiliki ajudan.
Ruben Onsu mengaku menggunakan ajudan karena keluarganya pernah diancam pembunuhan. Hal itu diungkap sahabat almarhum Olga Syahputra ini di channel YouTube Eko Patrio, Sikopat.
"Kan keluarga gue pernah diancam mau dibunuh. Dari situ traumatik itu belum hilang. Sampai sekarang belum kelar. Sekarang Onyo (sapaan Betrand Peto, anak) mau lari di sekitaran rumah aja itu ajudan ngintilin aja. Parno," kata Ruben Onsu kepada Eko Patrio.
Namun puncak rasa takut Ruben Onsu setelah menonton tayangan berita perampokan berujung pembunuhan yang terjadi di Pulomas, Jakarta Timur.
Dalam peristiwa itu, 11 orang disekap dalam kamar mandi. Enam orang tewas karena diduga kekurangan oksigen. Sementara lima orang lainnya selamat, tetapi harus menjalani perawatan intensif di rumah sakit.
"Gara-gara nonton berita itu terus ada kejadian di rumah gue pengancaman. Jadinya gue takut," jelas Ruben Onsu.
Sampai saat ini Ruben Onsu tidak pernah mau mencari tahu siapa saja orang-orang yang telah mengancamnya.
"Dan gue tidak mau mencurigakan orang lain tidak mau siapapun. Jadi gue punya cara sendiri aja untuk kontrol diri gue," Imbuh Ruben Onsu.
Ruben Onsu telah menggunakan jasa ajudan pribadi selama tiga tahun. Walau tidak seratus persen rasa takutnya hilang, namun bisa sedikit menguranginya.
Baca Juga: Cerita Ruben Onsu Bisa Selamat dari Rencana Bunuh Diri
"Mengurangi. Jadi kalau untuk dibilang sembuh total dari parnoid itu nggak," tuturnya presenter Brownis Trans TV ini.
Selain itu, Ruben mengaku sudah tidak mendapat ancaman lagi setelah dikawal ajudan. Namun tidak untuk teror dari hal mistis.
"Waktu itu doang. Ya kalau hal-hal yang nggak lazim masih ada. Cuma pikiran gue mindset-nya audah nggak ke situ. Kalau memang ajal sudah habisnya di situ memang di situ. Begitu istilahnya," jelas Ruben Onsu.
Berita Terkait
-
Sarwendah Terciduk Ngamuk ke ART Saat Live, Netizen: Padahal Biasanya Kalem
-
Dulu Dikenal Kalem, Sarwendah Kepergok Ngomel ke ART Saat Live
-
Latar Belakang Giorgio Antonio, Temen Dekat Sarwendah yang Punya Bisnis Mentereng
-
Giorgio Antonio Umur Berapa? Pengusaha yang Dekat dengan Sarwendah
-
5 Pasangan Artis Ini Masih Ribut Usai Cerai, Terbaru Ruben Onsu dan Sarwendah di Akun Fans
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Kronologi Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Berawal Postingan 'Mafia Skincare'
-
Raisa Rilis MV Bareng Christian Bautista di Tengah Proses Cerai, Dapur yang Jadi Latar Bikin Salfok
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Statusnya Naik ke Penyidikan
-
Komitmen Hamish Daud Usai Sepakat Cerai dari Raisa, Janji Tak Akan Lari dari Tanggung Jawab
-
Jadi Pemeran Utama, Adipati Dolken Siapkan Sentuhan Lokal di Film What's Up with Secretary Kim?
-
Ditanya Soal Pisah Rumah dengan Raisa Sejak Digugat Cerai, Hamish Daud Fokus Move On
-
5 Fakta Unik Diana Pungky yang Jarang Diketahui, Ditawari Jadi Model Gegara ke Supermarket
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja