Suara.com - Sebelumnya mengunggah potret siluet mesra dengan seorang lelaki, kini Chika Jessica sudah memamerkan sosoknya. Ialah Amec Aris eks personil band Lyla.
Chika Jessica pun mengumbar deretan potret mesra bareng Amec Aris. Keduanya tampak mesra dari pose kocak hingga gendong-gendongan.
Penasaran nggak sama potret mesra Chika Jessica dan Amec Aris eks Lyla? Simak langsung selengkapnya rangkuman Suara.com di sini :
1. Gaya makeup memikat Chika Jessica
Potret yang satu ini saat Amec Aris mencium kening Chika Jessica. Terlihat di momen pemotretan ini Chika Jessica pakai gaya makeup yang memikat.
Riasan flawless dengan lipstik pink tua amat sesuai dengan gaya rambut kepangnya. Nggak lupa poni depan Chika Jessica yang khas banget.
2. Pakai outfit elegan
Chika Jessica dan Amec Aris melakukan photoshoot menggunakan outfit elegan kala itu. Mereka memilih tema nuansa monokrom.
Chika Jessica tampil manis menggunakan dress tutu berwarna putih. Sedangkan Amec Aris pakai outfit set jas dan celana.
Baca Juga: Inilah 5 Ide Gaya Rambut Pendek Ala Artis Yang Menawan
3. Peluk mesra
Chika Jessica terlihat memeluk mesra Amec Aris di potret yang satu ini. Amec Aris pun tampak sumringah saat foto pose yang satu ini.
Keduanya bermesraan dan kelihatan nggak canggung nih. Beneran jadian nggak ya Chika Jessica dan Amec Aris?
4. Gendong
Keduanya juga sempat pose gendong-gendongan nih. Chika tampak tertawa lepas saat digendong Amec Aris.
Tak sedikit netizen yang dibuat salfok dengan tangan Amec Aris saat menggendong depan Chika Jessica.
Berita Terkait
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Chika Jessica Pilih Damai, Tak Lanjutkan Kasus Kekerasan Oknum Polisi terhadap Keponakannya
-
Trauma Usai Diseret Aparat, Keponakan Chika Jessica Jadi Jarang Keluar Rumah
-
Pengakuan Ngeri Keponakan Chika Jessica Diseret Aparat Saat Jajan Tahu Bulat: Kayak Mau Mati
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band