Suara.com - SM Entertainment akhirnya buka suara mengenai rumor yang menimpa trainee mereka, Yoo Ji Min. Agensi yang turut menaungi Super Junior ini memastikan bahwa semua informasi yang beredar di jagat maya itu hoaks.
Hal itu disampaikan langsung oleh SM Entertainment dalam pernyataan resminya sebagaimana dilansir Soompi pada Kamis (15/10/2020).
"Baru-baru ini, rumor tentang trainee perusahaan Yoo Ji Min telah beredar di internet. Meskipun informasinya salah dan dibuat-buat, tanpa henti menciptakan lebih banyak rumor jahat," kata SM Entertainmnet.
"Dan membuat serangan tak berdasar pada trainee yang debutnya lebih awal dianggap sebagai tindakan serius mencemarkan nama baik dan karakternya," sambungnya lagi.
Karena itu, SM Entertainment mengancam akan menempuh jalur hukum atas kasus ini.
"Untuk melindungi kehormatan dan karakter artis dan trainee kami, agensi tidak akan mentolerir pencemaran nama baik dan peredaran rumor jahat secara online, dan kami akan mengambil tindakan hukum perdata dan pidana terhadap tindakan ilegal ini," tegasnya.
SM Entertainment juga sudah menunjuk badan hukum untuk mengatasi persoalan Yoo Ji Min sejak Rabu (14/10/2020).
"Kami telah menunjuk Kantor Hukum Kim & Chang sebagai perwakilan hukum kami," terang SM Entertainment.
"Dan pada tanggal 14 Oktober 2020, kami mengajukan pengaduan hukum ke Kantor Polisi Gangnam atas pencemaran nama baik, penghinaan, dan lain-lain Terhadap mereka yang telah melakukan tindakan jahat terkait Yoo Ji Min," imbuhnya lagi.
Baca Juga: Benarkah Kim Sae Ron Mundur dari Dear.M Gara-gara Credit Title?
Seperti diketahui, Yoo Ji Min disebut-sebut sebagai kandidat kuat yang akan debut sebagai member girlband baru SM Entertainment.
Sebelumnya beredar percakapan yang diduga Yoo Ji Min dengan seorang temannya. Dalam chat tersebut, perempuan disebut Yoo Ji Min itu menghina member NCT, BTS serta EXO.
Tak cuma itu, dia juga menyebut dua personel baru NCT yakni Shotaro dan Sungchan tidak layak debut. Pernyataan inilah yang membuat para penggemar berang dan meminta Yoo Ji Min hengkang dari SM Entertainment.
Berita Terkait
-
Still Here oleh Doyoung NCT: Rindu Mendalam dan Rasa Sakit Melepas Mantan
-
2 Isu Panas Jungkook BTS, Rumor Pacari Winter aespa dan Video Bareng Wanita Misterius
-
Jeno dan Jaemin NCT Comeback Sebagai Aktor di Drama Wind Up, Tayang 2026!
-
NCT Dream Suguhkan Lagu Cinta Penuh Emosional di Comeback Album Beat It Up
-
Nama Indy Barends Trending di X Karena RM BTS, Begini Reaksi Manajer
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Sempat Dikhawatirkan Bakal Cerai, Potret Terbaru Audi Marissa dan Anthony Xie Bikin Lega
-
Terungkap Rincian Mahar Pernikahan Boiyen, Punya Makna Mendalam di Balik Angka Cantik
-
Sambil Menangis, Deni Apriadi Rahman MUA Dea Klarifikasi Usai Viral sebagai Sister Hong Lombok
-
Perjalanan Saeruroh, Penjual Sosis yang Tampil di 2025 Panggung JFW dan Dipeluk Dian Sastro
-
Hifdzi Khoir Bongkar Souvenir Pernikahan Boiyen, Unik Banget!
-
Duo Duda Bikin Heboh, Desta dan Andre Taulany Gandengan saat Jadi Groomsmen Boiyen
-
Pilu Helwa Bachmid: Dinikahi Habib Bahar bin Smith Tanpa Mahar dan Dinafkahi Seingatnya
-
Tak Tahu Soal Pacaran, Rafael Tan Kaget Diundang ke Pernikahan Boiyen: Ini Bercanda?
-
Helwa Bachmid Ungkap Momen Janggal di Hari Nikahnya dengan Habib Bahar bin Smith, HP Keluarga Disita
-
Model Helwa Bachmid Bongkar Pernikahan Rahasianya dengan Habib Bahar, Ungkap Penderitaan Setahun