Suara.com - Syamsir Alam dikonfirmasi akan membintangi sinetron baru berjudul Jagoan Bola. Di situ, dia akan memerankan sosok pelatih sepak bola yang hebat.
Dalam surel yang diterima Suara.com pada Selasa (24/11/2020), suami Bunga Jelitha Ibrani ini diceritakan akan memberikan banyak pengalamannya di dunia bola dalam sinetron ini.
Dia akan mendidik para pemain muda di sinetron tersebut agar bermain sportif. Tak cuma itu, karakter Syamsir Alam juga akan menyelipkan banyak pesan moral.
Sinopsis Jagoan Bola Sendiri berkisah soal persahabatan antara Wendy (Naufalho) dan Putri (Asya Lianda). Meski begitu, mereka punya minat yang berbeda.
Sebut saja Putri dikisahkan sebagai anak perempuan yang jago main bola. Sedangkan Wendy malah jago masak.
Kendati begitu, Wendy akhirnya mencoba buat mengabaikan kecintaannya terhadap dunia masak demi bisa menjadi pemain sepak bola. Hal itu dipicu lantaran keinginan ayahnya sejak lama.
Sampai pada akhirnya Wendy mewujudkan mimpi sang ayah. Dia berhasil bergabung dengan team Macan Langit bersama Putri.
Kira-kira bagaimana kelanjutan kisah Jagoan Bola? Tonton sinetronnya di MNCTV setiap hari pukul 19.00 WIB.
Selain mereka, sinetron ini juga dibintangi oleh Asri Welas, Alwiansyah, Bowo TikTok dan masih banyak lagi,
Baca Juga: Bagikan Momen Romantis, Syamsir Alam Kecup Mesra Pipi Sang Istri
Berita Terkait
-
Ini Deretan Sinetron Aurelie Moeremans, Awal Mula Bertemu Tokoh yang Disebut di Broken Strings?
-
Bantah Tuduhan Jadi Simpanan, Aura Kasih: Sinetron Gue Banyak!
-
Aura Kasih Emosi Dituding Harta Kekayaannya Hasil Dipelihara Gadun
-
Era Sinetron Belum Mati, Loyalitas Ibu-Ibu di Daerah Jadi Penolong
-
Jadi Tom and Jerry, Lesti Kejora dan Rizky Billar Siap Bikin Gemas di Sinetron Senandung Cinta Lilis
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Penjelasan 4 Teaser Avengers: Doomsday, Petunjuk Awal Perang Terbesar di MCU
-
6 Film Terbaru Jerome Kurnia, Penerbangan Terakhir Lagi Tayang di Bioskop
-
Benarkah Skrip Stranger Things 5 Pakai ChatGPT?
-
Eksistensi Arif Brata: Antara Akting, Jati Diri Komika, dan Pandangan Materi 'Pinggir Jurang'
-
Sinopsis Siren's Kiss, Park Min Young Terjerat Kasus Penipuan Asuransi Berujung Maut
-
7 Panduan Lengkap War Tiket BTS Jakarta 2026, Dari Presale hingga Hari-H
-
Series Cinta Mati Dinilai Mirip Kisah Aurelie Moeremans, Tayang di WeTV
-
Skandal di Balik Nussa, Dugaan Perselingkuhan Kreator Berujung Sengketa IP
-
Mulai Hari Ini, Film Bidadari Surga Gelar Promo Buy 1 Get 1 di m.tix, Serbu Sebelum Kehabisan
-
Secrets Drama Thriller Terbaru Netflix, Angkat Resiliensi Mantan Pekerja Seks