Suara.com - Minho SHINee mengumumkan proyek terbarunya usai selesai menjalani wajib militer alias wamil. Melansir dari Soompi pada Senin (7/12/2020), dia dipastikan akan bergabung dalam drama terbaru berjudul Lovestruck in The City.
Pemilik nama asli Choi Minho ini akan hadir sebagai cameo di drama tersebut. Nantinya, Minho SHINee akan beradu akting dengan Ji Chang Wook dan Kim Ji Won.
Belum diketahui pasti Minho SHINee bakal memainkan karakter seperti apa. Namun penampilannya di Lovestruck in The City begitu dinantikan para penggemar.
Pasalnya, ini menandai akting pertama Minho SHINee setelah keluar dari wajib militer. Dia sendiri baru selesai wamil pada 15 November 2020.
Seperti diketahui, Lovestruck in The City direncanakan tayang perdana 22 Desember 2020. Drama ini bisa disaksikan setiap pukul 5 sore waktu Korea.
Lovestruck in The City sendiri digarap oleh sutradara ternama Park Shin Woo. Dia sebelumnya menggarap drama populer It's Okay to Not Be Okay.
Sedangkan naskahnya akan ditulis oleh Jung Hyeon Jung. Yang mana dia merupakan sosok di balik kesuksesan drama I Need Romance.
Kira-kira apa kalian siap melihat Minho SHINee akting lagi?
Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Paling Seru untuk Menutup Tahun 2020 Kamu
Berita Terkait
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film Colony, Teror Zombie Ji Chang Wook dan Jun Ji Hyun yang Menegangkan
-
Tata Cara Dapatkan Tiket Meet & Greet Minho SHINee dan Highlight di Jakarta, Gratis!
-
Minho SHINee dan Highlight Siap Hibur Penggemar di Jakarta Lewat Hug K-Pop Concert
-
Tempo oleh Minho SHINee: Mengejar Cinta Sesuai Alur dan Kecepatan Pasangan
-
5 Ide Mirror Selfie ala Ji Chang Wook, Kunci Tampil Cool dan Karismatik!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton
-
8 Rekomendasi Film Hollywood Bernuansa Tahun Baru yang Tak Lekang Waktu
-
Top 10 Film Netflix Indonesia Terpopuler Akhir 2025, Jumbo Nomor Satu
-
5 Fakta Menarik Undercover Miss Hong, Park Shin Hye Comeback dengan Peran Ganda
-
9 Film Horor Asia Terbaik 2025, Didominasi Thailand dan Indonesia