Suara.com - Kekasih Chelsea Islan, Robert Clinton Kardinal dikonfirmasi positif mengidap Covid-19. Kabar tersebut diketahui dari video live Instagram-nya bersama dokter Tirta Mandira yang diunggah di akun @robclintonkardinal.
Dalam video tersebut, Rob Clinton mengatakan kalau terjangkit virus tersebut baru-baru ini. Ia mengetahuinya saat melakukan PCR swab untuk mengikuti acara Natal.
"Iya positif (Covid-19). (Awal tahu) sebenarnya lebih kayak ke acara Natal sekeluarga biar lebih aman, kita swab. Abis itu ternyata punya gue hasilnya positif," ungkap Rob Clinton.
Rob Clinton kaget saat mendapati dirinya positif. Tampaknya, kekasih Chelsea Islan itu masuk dalam kategori sebagai orang tanpa gejala atau OTG Covid-19.
"Kalau gejala nggak ada sih untungnya. Nggak ada rasa apa-apa sih, biasa saja. Cuma pas tahu kena itu kaget, kok bisa?" bebernya.
"Karena ngerasa udah jaga protokol, udah jaga kesehatan, tapi namanya Covid-19 siapa saja bisa kena," sambungnya lagi.
Tak hanya dirinya, Rob Clinton juga menyebut bahwa keluarga besarnya pun turut terkejut.
"Keluarga juga kaget, kok bisa, tapi mereka supportnya luar biasa, dan kebetulan gue OTG jadi aku bilang tenang nggak apa-apa, semoga kita bisa lekas kumpul lagi bersama-sama," jelasnya.
Pengusaha berusia 27 tahun itu juga mengaku tak menyangka dengan hasilnya yang positif. Namun, ia bersyukur keluarganya mendapat hasil negatif.
Baca Juga: Nasib Chelsea Islan Usai Pacar Positif Covid-19
"Tapi yang terpenting sekeluarga nggak ada yang positif, cuma gue doang," lanjutnya.
Saat ini, Rob Clinton diketahui tengah menjalani isolasi mandiri di rumah. Dia sendiri masih tidak merasakan gejala-gejala Covid-19 sehingga hanya meminum vitamin dan jamu herbal seperti yang disarankan dokter Tirta.
Berita Terkait
-
Cleantha Islan Siapanya Chelsea Islan? Calon Menantu Tamara Bleszynski Viral Karena Pesonanya
-
Rob Clinton Pengusaha Apa? Disebut Cocok Gantikan Dito Ariotedjo Jadi Menpora
-
Profil Rob Clinton, Suami Chelsea Islan Dinilai Tepat Gantikan Dito Ariotedjo Jadi Menpora
-
Jadi Penyanyi Seriosa, Chelsea Islan Cerita Persiapan Comeback Akting di Film Rose Pandanwangi
-
Hiatus Akting 2 Tahun, Chelsea Islan Diam-Diam Siapkan Diri untuk Debut Sebagai Produser
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib