Suara.com - Presenter Arie Untung baru saja membagikan video detik-detik pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang ketinggiannya alami penurunan drastis.
Video tersebut menampilkan rekam jejak Sriwijaya Air SJ 182 setelah lepas landas hingga hilang kontak yang diambil dari situs flightradar24.
Mulanya pesawat yang berada di ketinggian sekitar 9.400 kaki itu naik hingga 10.900 kaki. Kemudian perlahan menurun ke 10.725 serta dengan cepatnya berada di ketinggian 250 kaki.
"Lihat di detik-detik akhir, dalam waktu 2 detik an drop dari ketinggian 10.000 an kaki ke 250 kaki," tulis Arie Untuk di postingan Instagram, Sabtu (9/1/2021).
Dengan kecepatan yang tiba-tiba ini, presenter 44 tahun itu tak bisa membayangkannya.
"Rasanya gimana ya Rabb?" kata Arie Untung. Lihat videonya di sini.
Melalui unggahan itu, Arie Untung berharap penumpang maupun kru pesawat Sriwijaya Air SJ182 itu bisa selamat.
"Semoga diberikan keselamatan. Amiin," ucapnya berdoa.
Postingan itu disambut tangisan dari Ustaz Derry Sulaiman. "Ya Allah," katanya.
Baca Juga: Pulang Melayat, Nama Agus Minarni Ada di Manifest Sriwijaya Air SJ182
Sementara ada beberapa warganet yang turut meminta doa karena kerabatnya menjadi salah satu penumpang dengan rute Jakarta-Pontianak tersebut.
"Mohon doanya ada 5 orang keluarga sahabat saya dalam pesawat tersebut," kata @heruarispurwanto.
Selain warganet tersebut, teman dari penyanyi Ifan Seventeen juga menjadi penumpang maskapai tersebut.
"Ada temenku sama istrinya di sana. Ya Allah semoga selamat," tulis Ifan Seventeen di Instagram.
Kekasih Citra Monica itu masih berharap ada keajaiban terselamatkannya Ihsan Adhlan Hakim.
"Keajaiban dari Allah, kite di sini berdoa terus Moll," ucap Ifan Seventeen.
Berita Terkait
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Datang ke Aceh untuk Bantu Korban Banjir, Arie Untung Disambut Kehangatan
-
Pendapat 5 Artis Pria soal Poligami, Sonny Septian Tak Yakin Bisa Adil
-
Arie Untung Miris Lihat Kasus Perundungan Anak, Singgung soal Mafia Pendidikan Jual Agama
-
Pesantren Di-framing Buruk, Arie Untung Curiga Ada Hubungannya dengan Gaza
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH