Suara.com - Ustaz Riza melihat pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah memiliki kecocokan. Meski begitu, dia bilang jodoh merupakan takdir Tuhan.
"Makanya ketika ditanya apakah mereka chemistry cocok, mungkin secara fisik saya katakan cocok. Tapi sekali lagi, pasangan ini Allah yang memberi," katanya Ustaz Riza di kawasan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan belum lama ini.
"Sebaiknya orang tersebut melakukan dialog yang intensif dengan Allah," sambungnya.
Jauh sebelum bertemu Aurel Hermansyah dan Atta Halilitar, Ustaz Riza sudah melihat adanya semangat dan harapan dua sejoli itu menata masa depan. Atas dasar itu pula, dia menyanggupi permintaan putri Anang Hermansyah itu untuk mengisi pengajian rutin sebelum keduanyan menikah.
"Kalau dakwa ini kan sudah merupakan tugas kita. Jadi dakwah itu bagian dari kewajiban. Jadi kalau kita diminta itu sangat excited," ungkapnya.
"Sebenarnya sejatinya kita yang mendatangi, karena ini pekerjaan yang mulia di hadapan Allah. But, ada permintaan orang untuk berdakwah, itu lebih harusnya lebih semangat lagi," imbuhnya.
Kekinian, Ustaz Riza tinggal menunggu pihak Aurel Hermamsyah memberi kabar kapan acara pengajian itu akan dimulai.
"Belum, belum ada info. Karena menang nantinya ajan diinfokan. Karena sempat tukar nomor telepon," tutur Ustaz Riza.
Kisah cinta Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar terbilang unik. Sebagai pasangan, keduanya tak memproklamirkan status pacaran.
Baca Juga: Jelang Dinikahi Atta Halilintar, Aurel Mau Gelar Pengajian Rutin
Kendati begitu, dua selebriti itu komitmen menjalin hubungan. Buktinya saja, pasangan muda ini siap menikah.
Lokasi pernikahan pun telah dipersiapkan. Alih-alih gedung, keduanya sepakat menyelenggarakan di Stadion Gelora Bung Karno.
Namun karena adanya pandemi virus corona, membuat Aurel Hermansyah dan Atta Halillintar menunda pernikahan mereka. Terlebih orangtua sang YouTuber kini masih berada di Malaysia.
Berita Terkait
-
Krisdayanti Ungkap Sosok Atta Halilintar dan Pesan untuk Aurel Hermansyah
-
Ameena Kecanduan Permen, Atta Halilintar Tegur Kris Dayanti: Aku Mohon...
-
Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi
-
Atta Halilintar Debut jadi Produser Film Horor Kuncen
-
Komentari Aktivitas Anak Aurel Hermansyah, Ragil Mahardika Kena Semprot Netizen: Ngaca!
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Film Distopia Wajib Tonton Sebelum Menyaksikan The Running Man (2025)
-
Sinopsis Na Willa, Film Keluarga Terbaru dari Kreator Jumbo
-
5 Film Terbaru Mawar Eva, Sampai Titik Terakhirmu Tayang Besok
-
Jadwal Festival Sinema Prancis 2025: Diskusi Horor Bareng Joko Anwar hingga Film Spesial Cannes
-
Chris Evans Dituding Berselingkuh Tak Lama Usai Istri Melahirkan Anak Pertama
-
3 Karakter Penting Drakor No Next Life, Soroti Kehidupan Wanita Usia 40 Tahunan
-
Jejak di Festival Cannes Jadi Kunci, Marissa Anita Didapuk Sebagai Duta Festival Sinema Prancis
-
Ada Lalat Mengitari Kepala Gus Elham saat Minta Maaf, Netizen Ramai-Ramai Mengartikan
-
Sinopsis Pertaruhan The Series 3: Jefri Nichol Dituduh Membunuh
-
5 Drakor Terbaru Ahn Eun Jin di Netflix, Dynamite Kiss Tayang Hari Ini