Suara.com - Salah satu film yang paling ditunggu-tunggu oleh banyak orang di tahun 2021 ialah Mortal Kombat. Seperti apa jalan cerita film ini? Simak sinopsis film Mortal Kombat 2021 berikut ini.
Film fiksi-fantasi seni bela diri garapan sutradara Simon McQuoid ini merupakan film yang terinspirasi dari video game franchise buatan Ed Boon dan John Tobias. Mortal Kombat 2021 tersebut dibintangi oleh Ludi Lin (Liu Kang), Jessica McNamee (Sonya Blade), Hiroyuki Sanada (Scorpion), Mehcad Brooks (Jax), Lewis Tan (Cole Young), Chin Han (Shang Tsung), hingga Joe Taslim.
Mortal Kombat yang pertama kali dirilis pada tahun 1995 ini menceritakan tentang turnamen pertempuran yang digelar di sebuah pulau terpencil. Dalam pertarungan tersebut, tak hanya petarung tangguh dari Bumi yang dihadirkan, namun juga para petarung dari luar dunia (outworld).
Dalam pertempuran tersebut terdapat perjanjian bahwa apabila petarung dari ourworld berhasil memenangkan pertandingan 10 kali berturut-turut maka pemimpin outworld, Kaisar Shao kahn berhak menguasai Bumi.
Ada tiga petarung yang mewakili Outworld yakni Liu Kang, Johnny Cage, dan Sonya Blade. Bukan tanpa alasan, ketiganya memiliki alasan tersendiri untuk bertarung.
Misalnya, Liu ingin balas dendam dengan Shang Tsung, tuan rumah turnamen, karena telah membunuh saudaranya. Sedangkan Sonya ingin balas dendam kepada penguasa kejahatan Australia, Kano, karena membunuh sesama perwira. Sementara Cage ingin menunjukkan kemampuan bela dirinya.
Sama halnya dengan outworld, Bumi juga mengajukan tiga pendekar terbaiknya untuk menyelamatkan Bumi dari invasi Kaisar Shao Kahn. Apakah trio pendekar Bumi ini mampu mengalahkan musuh di pertempuran Mortal Kombat?
Nantikan filmnya pada 16 April 2021 mendatang. Demikian penjelasan singkat tentang sinopsis film Mortal Kombat 2021.
Kontributor : Lolita Valda Claudia
Baca Juga: Penampilan Joe Taslim Jadi Sub-Zero di film Mortal Kombat
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih dari Sekadar Sekuel, Teman Tegar Maira Bawa Misi Penyelamatan Hutan Papua
-
Dibongkar Beby Prisillia, Onadio Leonardo Bebas Rehabilitasi Narkoba Besok
-
Sinopsis Portraits of Delusion, Reuni Bae Suzy dan Kim Seon Ho di Drakor Thriller Misteri