Suara.com - Pedangdut Ayu Ting Ting tengah lakukan persiapan pernikahan. Salah satunya adalah busana yang dipakai pada acara yang kabarnya digelar Februari 2021.
Saat dipantau di kediaman Ayu Ting Ting, rumahnya tampak sepi. Namun tak berselang lama datang seorang ojek online (ojol) antarkan barang.
Lewat keterangan pengemudi ojol, nama pemesannya Syifa, adik Ayu Ting Ting.
"Anter kain dari toko tekstil di Mayestik," kata pengemudi ojol yang enggan disebutkan namanya di kawasan Depok, Jawa Barat, Kamis (28/1/2021).
Saat ditanya apakah kain tersebut merupakan bahan untuk gaun pernikahan, ia tak bisa memastikan.
"Nggak tahu tokonya jual bahan buat gaun atau baju Lebaran," katanya.
Dari kantong belanjaan yang diantar tertera nama 'Isadas'.
Lewat penelusuran dari media sosial, toko tekstil itu menjual kain yang diperuntukkan untuk bahan kebaya hingga baju pernikahan.
"Special colour brookat. (tagar) Kebaya seragam, kebaya modern, kebaya pernikahan, kebaya pengantin," demikian salah satu postingan Instagram toko tersebut.
Baca Juga: Kata Pihak KUA soal Pernikahan Ayu Ting Ting - Adit Jayusman
Sementara itu, si penerima barang bukanlah Syifa, melainkan perempuan bernama Neneng.
Saat ditanya soal pernikahan Ayu Ting Ting, Neneng mengatakan tak tahu menahu.
"Wah saya nggak tau, tau-an. Antar ini (kantong belanja) dulu ya," kata Neneng.
Ia juga mengatakan ayah Ayu Ting Ting, Abdul Rozak tak ada di rumah. Bukan hanya dirinya, tapi juga sang istri Umi Kalsum dan putri mereka.
"Ayah berangkat ke villa sama sopir. Nggak (sama ibu), ibu tadi keluar," kata Neneng.
Rencana nikah Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman awalnya dibocorkan pihak terdekatnyam seperti Ketua RT hingga WO (wedding Organizer).
Berita Terkait
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
-
Satu Panggung, Raisa Ungkap Kesamaan dengan Ayu Ting Ting
-
5 Fakta Menarik Lagu Ayu Ting Ting "Ya Allah Lindungi Bilqis" yang Viral
-
Kini jadi Artis Sukses, Ayu Ting Ting Anggap 'Merajakan' Orang Tua sebagai Kewajiban Mutlak
-
Keluarga Disenggol Haters, Respons Ayu Ting Ting: Lu Ada Masalah Apa?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik