Suara.com - Rapper Young Lex membagi fans K-Pop menjadi dua golongan, yakni low budget dan high budget. Pengelompokan itu diciptakan setelah dia mendapat makian dari fans K-po karena dianggap menjiplak video musik Lay Exo berjudul Lit.
Hal itu disampaikan Young Lex saat berbincang dengan Deddy Corbuzier di kanal YouTube-nya yang diunggah, Jumat (12/3/2021).
"Para fans K-pop anj***. Itu openingnya untuk yang low budget otaknya," kata Young Lex.
Deddy penasaran apa maksud Young Lex menyebut fans k-pop low budget.
"Bedanya apa high budget dan low budget? Fans K-pop apa tuh? tanya Deddy Corbuzier.
Young Lex menjelaskan fans K-pop high budget adalah bermateri alias orang kaya. Dia menilai fans dalam golongan itu lebih berpendidikan sehingga tak asal bicara di media sosial.
"Gini, gue punya fans pendengar lagu gue dari zaman dia SMP. Sekarang orangnya sudah nikah dan dia fan K-pop juga sampai pernah tinggal di Korea dan lain-lain," kata Young Lex.
"Cara interaksinya beda, dia DM gue langsung dan bahasanya enak," ujarnya lagi.
Sementara untuk fans K-pop low budget adalah yang tak bermateri. Dia menilai mereka yang masuk golongan itu tak pernah berpikir sebelum mengutarakan pendapatnya.
"Kalau yang bau matahari beda cara ngomongnya, menang kondisi financial menentukan pola berpikir juga walaupun sama-sama fans K-pop juga," ujar Young Lex.
Baca Juga: Putrinya Disebut Anak Haram, Young Lex Siap Lapor Polisi
Young Lex baru-baru ini berurusan dengan fans K-pop lantaran kena isu plagiarisme. Sayangnya, hujatan yang diterima ada yang menyasar ke anak Young Lex.
Putri Young Lex yang tak tahu apa-apa dikatai sebagai anak haram oleh akun @saniabachdim. Geram, Young Lex berencana membawa persoalan ini ke jalur hukum.
Tag
Berita Terkait
-
Young Lex di Pestapora 2025: Panggung Jadi Momen Gue dan Anak yang Nggak Bisa Dibeli
-
Bayaran DJ Panda Berapa? Disindir Circle Erika Carlina gegara Pamer Isi Saldo Rp45 Juta
-
Young Lex Ngamuk Mau Ludahi Wajah Pria yang Hamili Hingga Ancam Erika Carlina
-
Young Lex Emosi Erika Carlina Diancam Pria Diduga DJ Panda yang Menghamilinya: Gue Ludahin Lu
-
Eriska Nakesya Ngaku Diselingkuhi Young Lex Berkali-kali, Terakhir Pergoki Langsung
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar