Suara.com - Perasaan sedih dan khawatir tengah melanda Nia Ramadhani. Hal ini karena Ivan, sopir Nia Ramadhani positif Covid19.
Diketahui dari program Nyonya Boss, Nia Ramadhani mendapatkan kabar terbaru soal sopirnya yang positif Covid19. Saking khawatirnya, istri Ardi Bakrie ini sampai menangis ketakutan.
"Aku dengar dari orang, mamanya kena Covid19 juga, harus siapin tabung oksigen. Akhirnya aku ya bilang ya besok aku pengen kirimin," ujar Nia Ramadhani.
Sopir Nia Ramadhani awalnya menolak karena takut ketahuan kena Covid19 jika dikirimi tabung gas. Makanya soal perkembangan kondisi Ivan, Nia hanya bisa memantau dari jauh.
Akhirnya Ivan meminta bantuan ke Nia Ramadhani karena kondisinya makin memburuk. Akhirnya istri Ardi Bakrie meminta asisten untuk mengurus sopir ke Rumah Sakit.
Di momen tersebut, rupanya ruangan yang tersedia hanya VIP. Namun hal ini tak menyurutkan niat baik Nia Ramadhani ke sopirnya tersebut.
"Dia lemes banget, kayak artinya dia (Ivan) ngerasa kayak, gue butuh bantuan. Akhirnya ngomong sama istrinya, dipandu There ke Rumah Sakit. Terus There bilang kamar full semua, ini diusahain yang VIP," ujar Nia Ramadhani terisak.
"Nggak papa Ther, masukin aja dulu," sambung Nia Ramadhani.
Asisten Nia Ramadhani pun membeberkan biaya kamar VIP di Rumah Sakit. Ibu tiga anak ini pun tak mempermasalahkan biaya perawatan sopir yang ditanggungnya. Hal ini membuat ibu tiga anak ini lebih tenang karena Ivan berada dalam pengawasan dokter.
Baca Juga: Ulang Tahun ke-70, Istri Aburizal Bakrie Ditanya Resep Awet Muda
"Sekarang dia dah di bawah pengawasan dokter, sekarang lebih tenang, karena dia nggak sendiri di rumah. Dia bilang 'Ibu kan baik sama orang-orang, doain saya sembuh ya bu'," cerita Nia Ramadhani sambil mewek.
Wah, baik banget nih Nia Ramadhani tanggung biaya kamar VIP di Rumah Sakit buat sopirnya yang positif Covid19. Semoga cepat sembuh.
Berita Terkait
-
Nia Ramadhani Tak Terima Diprotes Anak karena Pakai Tanktop
-
Spill Skincare Nia Ramadhani, Ternyata Pakai Brand Lokal Tak Sampai Rp 200 Ribu
-
Daily Routine Nia Ramadhani di Singapura: Lebih Mandiri dan Belajar Masak
-
Nia Ramadhani Jadi Anak Rumahan di Singapura: Belajar Masak demi Anak
-
Zaskian Sungkar Syok, Pola Didik Nia Ramadhani Saat Anak Diacuhkan Teman Bikin Heran
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues