Suara.com - Film The Equalizer 2 akan tayang di layar kaca Bioskopo Trans TV malam ini pukul 21.00 WIB. Sudah tahu sinopsis The Equalizer? Simak ceritanya berikut ini.
Film The Equalizer seri pertama dirilis pada tahu 2017 lalu. Sequel keduanya, The Equalizer 2 lalu dirilis setahun sesudahnya oleh Sony Pictures.
Disutradarai oleh Antione Fuqua, The Equalizer 2 menampilkan bintang-bintang piluhan seperti Denzel Washington, Pedro Pscal, Ashton Sanders, Bill Pullman, hingga Melissa Leo.
Yuk simak sinopsis The Equalizer 2 berikut.
Sinopsis The Equalizer 2
Robert McCall (Denzel Washington) sebagai seorang yang jago bela diri dan pandai menggunakan senjata adalah seorang mantan agen DIA.
Bekerja sebagai seorang sopir taksi online, ia berjuang membela keadilan kepada orang-orang yang dieksploitasi meski tak lagi bekerja sebagai agen.
Ia bekerja sama dengan Susan (Melissa Leo) yang juga rekannya ketika di DIA dulu.
Namun, masalah datang ketika mereka melakukan misi ke Belgia. Di negara itu, Susan justru terbunuh di sebuah kamar.
Baca Juga: Rayakan Hari Film Nasional, Warga Makassar Nonton Bareng Film Horor
Kematian Susan membuat McCall terpukul. Ia pun melakukan investigasi dan menemukan beberapa kejanggalan.
Namun, ketika mengejar fakta sampai Brussel, McCall justru menghadapi masalah baru dan rahasia yang disimpan DIA.
Belum lagi, Ia juga dikejar-kejar oleh pembunuh bayaran ketika mengungkap kasus tersebut.
Bagaimana McCall akan mengungkap fakta kelam DIA dan menemukan dalang di balk terbunuhnya Susan?
Sinopsis The Equalizer 2 ini bisa Anda temukan cerita selengkapnya dengan menyaksikaknnya di Bioskop Trans TV, Rabu (31/3/2021) pukul 21.00 WIB nanti.
Tag
Berita Terkait
-
Berani Nonton? Ini 5 Rekomendasi Film dengan Karakter Badut Pembunuh
-
Sinopsis American Psycho, Sisi Gelap Sang Eksekutif Muda
-
Sinopsis Ikatan Cinta 31 Maret 2021: Sumarno Bersaksi di Hadapan Bu Rossa
-
Modus Baru Kejahatan Siber: Kami Punya Koleksi Film Porno Anda
-
Rayakan Hari Film Nasional, Warga Makassar Nonton Bareng Film Horor
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans