Suara.com - Gus Miftah bicara soal kehamilan Nagita Slavina. Dekat dengan Raffi Ahmad, ia mengaku tak tahu Gigi sapaan akrabnya tengan berbadan dua.
"Nah itu yang perlu kalian tanya sendiri, hehe. Belum cerita (kehamilan Nagita Slavina)," kata Gus Miftah, ditemui di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Senin (5/4/2021).
Selama ini Gus Miftah dan Raffi Ahmad hanya membahas perihal pekerjaan bila bertemu. Mereka jarang membicarakan urusan pribadi.
"Kebetuln kemarin saya ada syuting dengan Raffi dengan Nagita, tapi kami kerja saja. Sama dia minta doa untuk bisnis baru yang sepakbola," ujar Gus Miftah.
Ketika ditanya soal perubahan tubuh Nagita Slavina, pemilik nama asli Miftah Maulana Habiburrahman ini juga tak tahu. Alih-alih bicara soal kehamilan, dia memuji fashion istri Raffi Ahmad tersebut.
"Ya kan salah satu yang saya acungi jempol dari Nagita itu kan beliau jarang pakai pakaian seksi, pakaian ketat, selalu pakainya longgar. Jadi kan nggak keliatan," imbuhnya.
"Itu bagi saya keren Gigi di situ, nggak harus pakai pakaian yang menonjol dan ketat dan sebagainya. Dan dia konsisten dengan itu. Artinya kalau sekarang apakah perutnya menonjol apa nggak, umpama iya itu kan juga belum lama kan, baru. Tapi saya belum tahu persis," kata Gus Miftah menambahkan.
Menurut sumber dari Suara.com, Nagita Slavina saat ini sudah positif hamil. Bahkan ibunda Rafathar Malik Ahmad ini pun sudah memeriksa langsung kehamilannya di sebuah rumah sakit.
Baca Juga: Ini yang Bikin Gus Miftah Deg-degan di Pernikahan Atta dan Aurel
Namun sayangnya, belum diketahui berapa usia kandungan Nagita Slavina saat ini.
Raffi Ahmad sendiri ketika dikonfirmasi langsung soal kehamilan Nagita Slavina, enggan memberi jawaban secara gamblang. Lelaki 34 tahun ini hanya meminta doa dari masyarakat.
"Doain aja deh, semoga," kata Raffi Ahmad singkat ditemui di Prestige Image Motorcars Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara, Rabu (31/3/2021).
Berita Terkait
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
Rumah Diding Boneng yang Ambruk Mulai Dibangun, Pakai Duit Rp50 Juta dari Raffi Ahmad
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga