Suara.com - Pedangdut Rizki DA atau Rizki D'Academy grogi saat pertama kali melihat wajah anaknya. Layaknya orangtua baru, dia masih kaget dan tak menyangka sudah menjadi seorang ayah.
"Ya Alhamdulillah deg-degan pertama banget pengalaman baru bagi Iki. Ini rasanya seorang bapak, senang sih, deg-degan banget," kata Rizki DA di acara Rumpi live, Selasa (13/4/2021).
"Rasanya senang haru, terus juga jadi bapak ya. Dulu masih main-main sama Ridho sama temen sekarang insya Allah main sama anak," ujarnya lagi.
Terlebih lagi, wajah si bayi disebut-disebut mirip dengannya karena memiliki hidung pesek. Namun belum bisa dipastikan lantaran wajah si bayi dapat berubah seiiring perkembangan.
"Kayaknya untuk saat ini (mirip Iki) idungnya karena pesek juga. Mirip sama bapak ibunya lah. Masih bisa berubah-ubah," ujarnya.
Rizki sudah memiliki beberapa nama untuk diberikan pada si kecil. Salah satunya akan dipilih jika Nadya Mustika Rahayu membaik.
"Tadi Iki udah bilang sempet ketemu bentar. Iki bilang namanya yang mana (belum ditentuin ada beberapa pilihan)," katanya.
Rizki DA dan Nadya Mustika Rahayu menikah pada Juli 2020 lalu. Namun, kabar keretakan rumah tangga mereka pun berembus tak lama setelah pernikahan mereka.
Saat itu, Rizki DA dan Nadya Mustika Rahayu bahkan diisukan sudah tidak tinggal dalam satu atap karena jarang terlihat bersama di berbagai kesempatan dan Nadya kerap mengunggah kalimat bernada galau di instagram.
Baca Juga: Air Ketuban Membiru saat Melahirkan, Kondisi Istri Rizki DA Bikin Khawatir
Berita Terkait
-
Demi Rezeki Halal, Rizki dan Ridho DA Rela Jualan Ikan di Pasar
-
Innalilahi, Rizki DA Bagikan Kabar Duka
-
Enggan Jabat Tangan Lesti Kejora di IMA 2024, Etika Rizki DA Digunjing
-
Ikut Kompetisi Binaraga di Luar Negeri, Rizki DA Dikritik Kelewat Umbar Aurat
-
Dari Panggung Dangdut ke Arena Binaraga, Rizki Ridho DA Kejar Mimpi Masa Lalu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Padahal Tak Mau Punya Anak, Meyden Kini Hamil 3 Bulan
-
Viral Ibu Pemilik Warung Menangis dan Sungkem ke Gus Miftah, Tuai Pro Kontra
-
Dituduh Ahmad Dhani Cari Muka, Maia Estianty Singgung tentang Manusia yang Sibuk Terlihat Baik
-
Kritik Loker di Komdigi, Konten Kreator Abil Sudarman Diterpa Serangan Siber
-
Hanya Hari Ini! Tiket Film Horor Alas Roban Diskon Buy 1 Get 1 Free di M.Tix
-
Betrand Peto Jelaskan Pilihannya Tinggal Bersama Ruben Onsu: Demi Keadilan untuk Ayah
-
Denada Dianggap Menjual Tangis di Acara DMD, Seruan Boikot Menggema
-
Deddy Mulyadi Semprot Sudrajat Penjual Es Gabus karena Ketahuan Bohong soal Biaya Sekolah Anak
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
Catat! Beberapa Jalan yang Dialihkan di Tangerang karena Syuting Film Lisa Blackpink