Suara.com - Aktor Teuku Wisnu membagikan cerita mengenai perjuangan anak sulungnya, Teuku Adam Al Fatih buat sahur. Hal itu diungkap olehnya di Instagram pada Rabu (14/4/2021).
Di situ, dia membagikan video ketika Teuku Adam Al Fatih sedang duduk di meja makan. Sang anak dalam kondisi mengantuk.
"Masya Allah perjuangan Adam untuk ikut sahur," tulis Teuku Wisnu sebagai caption.
Suami Shireen Sungkar ini menuturkan kalau perjuangan anaknya untuk sahur tidaklah mudah.
"Jadi Adam kalau dibangunin sahur langsung digendong ke kursi. Terus tidur lagi bentar di kursi. Sampai benar-benar akhirnya bangun, baru cuci tangan, kumur-kumur, cuci muka. Lalu Bismillah baru sahur deh," sambungnya.
Dia mengatakan sang anak selalu marah apabila tidak dibangunkan sahur. Karenanya, Teuku Wisnu terus berdoa agar buah hatinya itu tumbuh menjadi sosok yang saleh.
"Dan Adam kalau nggak dibangunin sahur, dia bisa nangis. Tapi kalau dibangunin sahur ya perjuangan nya kek gini. Masya Allah,
doain Adam jadi anak sholeh ya om tante," tuturnya.
Sontak saja postingan Teuku Wisnu ini menuai beragam komentar dari para netizen dan rekan selebritis.
Baca Juga: Kaget saat ke Rumah Sule, Shireen Sungkar: Bayar Listriknya Berapa Ya?
"Hahaha kayak salman nih om. Semangat Adam," kata @afuadi di kolom komentar.
"Masya Allah. Aamiin Yaa Rabbal 'Alamin, semangat puasanya abang Adam sholeh," timpal @geraihawa.
"Mirip banget kaya anak saya alzam. Alhamdulillahnya kemren full puasanya dan semoga hari ini full lagi puasanya amin. Alzam di umur 6 tahun 7 bulan semoga menjadi anak yang saleh seperti Adam amin," tambah @mitha_alzamibrahim.
Berita Terkait
-
Teuku Wisnu Ungkap Kondisi Sang Ibu yang Makin Menurun, Kini Dirawat di RS
-
Detik-Detik Putra Shireen Sungkar Jatuh dari Tangga Terekam CCTV, Reaksinya di Luar Dugaan
-
Baru 11 Tahun, Adam Putra Sulung Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu Produksi Trailer Horor Sendiri
-
Irwansyah Alami Musibah, Kini Harus Pakai Kursi Roda
-
Visa Furoda Tak Terbit, Fajar Nugros: Orang Kaya Tidak Dipanggil ke Tanah Suci Tahun Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z