Suara.com - Dunia artis kembali tercoreng dengan ditangkapnya aktor Jeff Smith dalam kasus narkotika. Jeff Smith ditangkap polisi dalam kasus narkotika di kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan, Kamis (15/4/2021) dini hari.
Penangkapan Jeff Smith dibenarkan Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus saat dihubungi awak media, Kamis (15/4/2021).
Jeff Smith ditangkap berdua bersama seorang rekannya. Sementara narkoba ditemukan polisi di mobil milik bintang sinetron Putri untuk Pangeran tersebut.
Polisi sendiri belum bisa memberikan keterangan lebih jauh, lantaran masih melakukan penyidikan terhadap kasus narkoba Jeff Smith.
Kasus narkoa Jeff Smith menjadi salah satu berita pilihan dari Entertainment Suara.com sepanjang Kamis (15/4/2021).
Tapi selain itu, kami juga telah menghimpun berita pilihan lain yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:
1. Perankan Sub Zero di Film Mortal Kombat, Joe Taslim Paling Ditakuti
Film terbaru dari Warner Bros bersama New Line Cinema, Mortal Kombat resmi dirilis pada Rabu (14/4/2021) kemarin. Film adaptasi gim video ini menampilkan aksi beladiri dari Joe Taslim.
Mortal Combat bercerita tentang turnamen eponim antara para pejuang Bumi dan kekuatan jahat Outworld yang memperebutkan kekuasaan di bumi.
Baca Juga: Heboh Tangan Misterius Muncul di Foto Ifan Seventeen, Bentuknya Disorot!
2. Lagi Live Dikomentari Pedas, Mario Teguh Balas Bawa-bawa Akhlak
Ada interaksi menarik yang terjadi antara motivator Mario Teguh dengan seorang warganet di media sosial. Dia membalas komentar pedas yang datang.
Momen itu terjadi saat Mario Teguh menyampaikan materi berjudul Perbaikan Diri, Kedamaian, dan Peningkatan Rezeki di live Facebook. Tiba-tiba di kolom komentar ada respons yang sangat menarik perhatian.
3. Profil Adelia Lontoh, Istri Duta Sheila on 7 yang Tetap Awet Muda
Tag
Berita Terkait
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Anrez Adelio Siap Tanggung Jawab, Sebut Hubungan dengan Icel atas Dasar Suka Sama Suka
-
Mantan Mertua Blak-blakan, Inara Rusli Diduga Sering Pukul Anak Bak Maling
-
Perbedaan Prinsip Terlalu Tajam, Andhara Early Mantap Pisah dari Bugi Ramadhana
-
Cerita Celine Evangelista Sulit Belajar Salat
-
Ngaku Fans Sejak Lama, Pasha Ungu Antusias Ditawari Jadi Vokalis Peterpan
-
Tak Diberi Tulang Lagi Dipastikan Bukan Lagu Kuburan Band
-
Tompi Tegaskan Bertemu Gibran Bukan untuk Cari Jabatan
-
Member JKT48 Jadi Korban Penyalahgunaan AI, Manajemen Siap Ambil Langkah Hukum
-
Andhara Early Pilih Bercerai Biar Lebih Waras
-
Rekam Jejak Percintaan Awkarin, Kini Ditaksir Pria Dubai